Penulis Utama : Fitri Ismeini
NIM / NIP : K5106016
×

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara : (1) Emotional support dengan prestasi belajar matematika siswa SLB-D YPAC Surakarta tahun ajaran 2009/2010, (2) Konsep diri dengan prestasi belajar matematika siswa SLB-D YPAC Surakarta tahun ajaran 2009/2010, (3) Kemandirian belajar dengan prestasi belajar matematika siswa SLB-D YPAC Surakarta tahun ajaran 2009/2010, (4) Emotional support, konsep diri dan kemandirian belajar secara bersama-sama dengan prestasi belajar matematika siswa SLB-D YPAC Surakarta tahun ajaran 2009/2010. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan korelasional. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa SLB-D YPAC Surakarta tahun ajaran 2009/2010, sejumlah 53 siswa. Sampel diambil dengan menggunakan teknik Stratified Random Sampling sejumlah 30 siswa. Teknik pengumpulan data variabel emotional support, konsep diri dan kemandirian belajar digunakan angket sedangkan prestasi belajar matematika digunakan teknik dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu teknik analisis regresi linier sederhana dan berganda dengan uji persyaratan analisis berupa uji normalitas, linieritas, multikolinearitas, heterokesdatisitas dan autokorelasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan: (1) Ada hubungan positif dan signifikan antara emotional support dengan prestasi belajar matematika siswa SLB-D YPAC Surakarta tahun ajaran 2009/2010 karena ? < ? atau 0,000 < 0>

×
Penulis Utama : Fitri Ismeini
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K5106016
Tahun : 2010
Judul : Hubungan antara Emotional Support, Konsep Diri dan Kemandirian Belajar dengan Prestasi Belajar Matematika Siswa SLB-D YPAC Surakarta Tahun Ajaran 2009/2010
Edisi :
Imprint : Surakarta - FKIP - 2010
Program Studi : S-1 Pendidikan Khusus/Luar Biasa
Kolasi :
Sumber : UNS-FKIP Jur. Ilmu Pendidikan-K.5106016-2010
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Abdul Salim Ch. M.Kes
2. Drs. Sudakiem M.Pd
Penguji :
Catatan Umum : 1617/2010
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.