Penulis Utama : Dhika Ikhsyan Yuditya
NIM / NIP : M3207005
× ABSTRAK Surakarta merupakan kota yang mempunyai potensi pariwisata kuliner yang banyak dikunjungi wisatawan. Salah satu informasi penting dalam bidang pariwisata yaitu adanya peta wisata kuliner yang mudah diaplikasikan dimana saja dan kapan saja. Untuk memudahkan itu para masyarakat khususnya wisatawan dibutuhkan aplikasi peta yang dikemas dalam bentuk multimedia yang dapat diaplikasikan di handphone (mobile) sehingga lebih terjangkau. Menggunakan bahasa pemrograman Java, khususnya Java 2 Micro Edition (J2ME) aplikasi yang dibuat berupa aplikasi peta wisata kuliner kota Surakarta yang bertujuan memudahkan para wisatawan dalam mendapatkan informasi mengenai lokasi kuliner yang ada di kota Surakarta. Langkah – langkah menyelesaikan aplikasi dan penelitian ini adalah merancang aplikasi, membuat aplikasi, melakukan pengujian, perbaikan dan yang terakhir proses finishing aplikasi. Program Aplikasi Peta Wisata Kuliner kota Surakarta berbasis mobile ini dapat dijadikan pedoman bagi para pengguna atau wisatawan yang akan berkunjung ke kota Surakarta. Kata kunci : peta wisata, kuliner, Surakarta, J2ME. ABSTRACT Surakarta is a city that has the potential of culinary tourism is visited by many tourists. One of the important information in the tourism field is culinary tourism map that is easy to apply anyware and anytime. To facilitate the public, especially tourist, it is needed the map application which can packed to multimedia form that can be applied on mobile phone (mobile) so it more affordable. Using the java programming language especially Java 2 Micro Edition application it was developed in the form of map application Surakarta city culinary tour that aimed to facilitate the tourist in getting information about culinary location in the city of Surakarta. These steps to complete the application and the application of this research is to design, create applications, conduct testing, repair and the final process of finishing applications. The aim of this final project is to production of application culinary surakarta tourism map using java 2 micro edition. Application program of Surakarta city culinary tour map based mobile can be used as guidlinesfore user or tourist who will be visit the city of Surakarta. It can be concluded that it can be has already been developed. Keywords: tourism maps, culinary, Surakarta, J2ME.
×
Penulis Utama : Dhika Ikhsyan Yuditya
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M3207005
Tahun : 2010
Judul : Aplikasi peta wisata kuliner Kota Surakarta menggunakan java 2 micro edition (j2me)
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2010
Program Studi : D-3 Ilmu Komputer Manajemen Informatika
Kolasi :
Sumber : UNS-FMIPA Prog. D III Ilmu Komputer-M.3207005-2010
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Retno Wulandari, S.Si
Penguji :
Catatan Umum : 5433/2010
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.