A translation analysis of colloquial expressions in the children’s story book entitled The Secret Life of Ms Wiz by Terence Blacker
Penulis Utama
:
Nur Imani Shadrah
NIM / NIP
:
C0305052
×ABSTRACT
The focus of this research is the translation analysis of colloquial
expressions in the children’s storybook entitled The Secret Life of Ms Wiz by
Terence Blacker. The objectives of this study are to find out the types of
colloquial expression, to find out the translation techniques used by the translator
to translate colloquial expression, and to know the effect of the translation
techniques used on the quality of the translation in terms of accuracy and
acceptability.
This research used a descriptive-qualitative and quantitative method and
was designed as a single-embedded case study. It used document and informant
sources. Total sampling was applied to collect the data. The data were obtained by
using content analysis and questionnaire. In content analysis, the researcher
collected the data by selecting the dialogues among the characters containing
colloquial expressions. The data found were 247 data. The form of questionnaire
was a close-open ended. The questionnaire was distributed to three raters who are
translation experts.
The research findings from 247 data show that: (1) there are four types of
colloquial expressions found in the children’s storybook. They are 45 data of
single words, 2 data of clipped words, 191 data of contractions, and 9 data of
verb-adverb combinations; (2) there are eleven translation techniques found in the
children’s storybook. They are adaptation (2 data), amplification (15 data),
borrowing (12 data), calque (43 data), generalization (one datum), literal
translation (27 data), modulation (12 data), reduction (137 data), deletion (15
data), transposition (29 data), and synonym (9 data); (3) the quality translation of
colloquial expression in the children’s storybook, The Secret Life of Ms Wiz, are
(a) from the accuracy point of view, there are 230 or 93.1% accurate data, 16 or
6.5% less accurate data, and one or 0.4% inaccurate datum. The average score of
the mean for accuracy is 1.08 meaning that the translation is accurate; (b) from the
acceptability point of view, 226 data or 91.5% are acceptable, 13 data or 5.3% are
less acceptable, and 8 data or 3.2% are unacceptable. The average score of the
mean for acceptability is 1.12 meaning that the translation is acceptable; (c) the
most accurate technique is reduction which contributes the major data (132 data)
of 230 accurate data. The least accurate technique is deletion which contributes
one inaccurate datum of one inaccurate datum found; (d) the most acceptable
technique is reduction which contributes the major data (135 data) of 226
acceptable data. The least acceptable technique is borrowing which contributes the
major data (7 data) of 8 unacceptable data.
This research can be used as an input for lecturers to give the
understanding about colloquial expression to the students. This research is
expected to give additional information for students, especially English
Department students, about colloquial expression that can improve their
knowledge. Hopefully, there will be further research of colloquial expression.
ABSTRAK
Fokus penelitian ini adalah analisis penerjemahan ekspresi-ekspresi
kolokial dalam buku cerita anak berjudul The Secret Life of Ms Wiz oleh Terence
Blacker. Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan jenis-jenis ekspresi
kolokial; untuk menemukan teknik-teknik penerjemahan yang digunakan oleh
penerjemah untuk menerjemahkan ekspresi kolokial; untuk mengetahui pengaruh
dari teknik-teknik penerjemahan tersebut pada kualitas terjemahan dalam
kaitannya dengan tingkat keakuratan dan tingkat keberterimaan.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif-kualitatif dan kuantitatif.
Penelitian ini didesain sebagai studi kasus tunggal. Penelitian ini menggunakan
sumber data dokumen dan informan. Sampling total digunakan untuk
mengumpulkan data-data. Data-data diperoleh dengan menggunakan analisis
konten dan kuesioner. Pada analisis konten, peneliti mengumpulkan data-data
dengan memilih dialog-dialog diantara tokoh-tokoh cerita yang mengandung
ekspresi kolokial. Data yang ditemukan sebanyak 247 data. Bentuk kuesioner
adalah close-open ended. Kuesioner didistribusikan kepada tiga rater yang
merupakan para ahli penerjemahan.
Hasil penelitian dari sejumlah 247 data menunjukan bahwa: (1) Ada empat
jenis ekspresi kolokial yang ditemukan di dalam buku cerita anak tersebut. Jenis
ekspresi kolokial tersebut yaitu: single word sebanyak 45 data, clipped word
sebanyak 2 data, contraction sebanyak 191 data, dan verb-adverb combination
sebanyak 9 data; (2) Ada sebelas teknik penerjemahan yang ditemukan di dalam
buku cerita anak tersebut. Beberapa teknik penerjemahan tersebut adalah:
adaptation (2 data), amplification (15 data), borrowing (12 data), calque (43
data), generalization (one datum), literal translation (27 data), modulation (12
data), reduction (137 data), deletion (15 data), transposition (29 data), dan
synonym (9 data); (3) Kualitas terjemahan ekspresi kolokial di dalam buku cerita
anak The Secret Life of Ms Wiz, sebagai berikut: (a) dilihat dari sudut keakuratan
pengalihan pesan, ada 230 atau 93.1% data yang akurat, 16 atau 6.5% data yang
kurang akurat, dan satu atau 0.4% data yang tidak akurat . Skor rata-rata penilaian
untuk tingkat keakuratan adalah 1.08 yang menunjukan bahwa terjemahan buku
cerita anak tersebut adalah akurat ; (b) dilihat dari sudut keberterimaannya, ada
226 data atau 91.5% yang berterima, 13 data atau 5.3% yang kurang berterima,
dan 8 data atau 3.2% yang tidak berterima. Skor rata-rata penilaian untuk tingkat
keberterimaan adalah 1.12 yang menunjukkan bahwa terjemahan buku cerita anak
tersebut adalah berterima; (c) teknik yang paling akurat adalah reduction yang
mengkontribusikan data akurat paling banyak (132 data) dari 230 data akurat yang
ditemukan. Teknik yang paling tidak akurat adalah deletion yang
mengkontribusikan satu data tidak akurat dari satu data tidak akurat yang ditemukan; (d) teknik yang paling berterima adalah reduction yang
mengkontribusikan data berterima paling banyak (135 data) dari 226 data
berterima yang ditemukan. Teknik yang paling tidak berterima adalah borrowing
yang mengkontribusikan data berterima paling banyak (7 data) dari 8 data
berterima yang ditemukan.
Penelitian ini dapat dijadikan sebagai input bagi para pengajar atau dosen
untuk memberikan pemahaman tentang bahasa kolokial pada para mahasiswa.
Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi tambahan bagi para
mahasiswa, terutama mahasiswa Sastra Inggris, tentang bahasa kolokial yang
nantinya diharapkan mampu meningkatakan pengetahuan mereka. Peneliti sangat
berharap bahwa akan ada penelitian lebih mendalam lagi tentang bahasa kolokial.
×
Penulis Utama
:
Nur Imani Shadrah
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
C0305052
Tahun
:
2010
Judul
:
A translation analysis of colloquial expressions in the children’s story book entitled The Secret Life of Ms Wiz by Terence Blacker
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - FSSR - 2010
Program Studi
:
S-1 Sastra Inggris
Kolasi
:
Sumber
:
UNS-FSSR Jur. Sastra Inggris-C.0305052-2010
Kata Kunci
:
Jenis Dokumen
:
Skripsi
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Dyah Ayu Nila Khrisna, S.S, M.Hum
Penguji
:
Catatan Umum
:
3136/2010
Fakultas
:
Fak. Sastra dan Seni Rupa
×
File
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.