Penulis Utama : Fitri Handayani
NIM / NIP : M3207012
× ABSTRACT Inventory Information System is an information system that supplies information for many processes that consist of stock, inventory and reports. Therefore, it is needed to create an application Inventory Information System to support company’s performance that manual initially turned into a computerized system to yield more detailed report. The application development was done by data collecting, system planning, system analysis, system design and database development. The application programming was developed with PHP. The database development used was MySQL and the script was developed by Macromedia Dreamweaver. It can be concluded that the design and implementation on Inventory Information System at Handuk Lumintu Company has already been developed. Keyword: Inventory Information System, PHP. ABSTRAK Sistem Informasi Inventory adalah sebuah Sistem Informasi yang menyediakan informasi dari beberapa proses yang meliputi pengadaan barang, pergudangan dan pelaporan. Oleh karena itu perlu dibuat suatu aplikasi Sistem Informasi Inventory untuk meningkatkan proses kinerja perusahaan yang semula manual menjadi terkomputerisasi yang akan menghasilkan laporan yang lebih terinci. Pembuatan aplikasi ini dilakukan dengan cara pengumpulan data, perencanaan sistem, analisa sistem, perancangan sistem dan database. Pembuatan program aplikasi dikembangkan dengan PHP. Database yang digunakan adalah MySQL dan skrip dikembangkan dengan Macromedia Dreamweaver. Telah dapat disimpulkan bahwa perancangan dan penerapan dari Sistem Informasi Inventory pada Perusahaan Handuk Lumintu telah siap dikembangkan. Kata Kunci: Sistem Informasi Inventory, PHP.
×
Penulis Utama : Fitri Handayani
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M3207012
Tahun : 2010
Judul : Sistem informasi inventory pada Perusahaan Handuk Lumintu
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2010
Program Studi : D-3 Ilmu Komputer Manajemen Informatika
Kolasi :
Sumber : UNS-FMIPA Prog. Studi Diploma III Ilmu Komputer-M.3207012-2010
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Mohtar Yunianto, S.Si, M.Si
Penguji :
Catatan Umum : 4199/2010
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.