Penulis Utama : Dyah Listia Ningrum
NIM / NIP : R0006106
× ABSTRAK Tujuan dari penelitian adalah untuk menjawab permasalahan : adakah pengaruh tekanan panas di ruang Generator terhadap kelelahan tenaga kerja di unit Generator MAK di PT. Indo Acidatama Tbk, Kemiri, Kebakkramat, Karanganyar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan Observasi Analitik dengan menggunakan pendekatan Cross Sectional. Populasi yang digunakan adalah tenaga kerja yang bekerja di PT. Indo Acidatama Tbk, sebanyak 10 orang. Dalam penelitian ini digunakan teknik sampling jenuh. Variabel penelitian yaitu variabel terikat : kelelahan tenaga kerja dan variabel bebas : tekanan panas. Menggunakan Uji Statistik “Paired Samples T Test” dengan tingkat kemaknaan (α= 0,05). Alat ukur tekanan panas adalah Quest Temp dan alat untuk mengukur kelelahan adalah Lakasidaya. Hasil pengukuran intensitas suhu didalam ruangan sebesar 30,9˚C dan diluar ruangan sebesar 29,9˚C, serta setelah dilakukan pengujian tingkat kelelahan dengan uji statistik “Paired Samples T Test”, didapatkan hasil yang tidak signifikan dengan probabilitas sebesar 0,088 atau (p>0,05). Maka kesimpulan yang diperoleh tidak menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan terhadap kelelahan tenaga kerja atau tidak ada perbedaan panas antara yang di dalam ruangan dengan yang di luar ruangan. Kata Kunci : Tekanan Panas, Kelelahan, Tenaga Kerja Kepustakaan : 7, 1975-2004
×
Penulis Utama : Dyah Listia Ningrum
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : R0006106
Tahun : 2009
Judul : Pengaruh tekanan panas di ruang generator terhadap kelelahan tenaga kerja di unit generator mak di pt. Indo acidatama tbk Kemiri Kebakkramat Karanganyar
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. kedokteran - 2009
Program Studi : D-3 Hiperkes
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Kedokteran Prog. DIII Kesehatan Kerja-R.0006106-2009
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Hardjanto, dr., MS, Sp.Ok.
2. Isna Qadrijati, dr., M.Kes
Penguji :
Catatan Umum : 1812/2009
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.