Penulis Utama : Ike Widiana
NIM / NIP : F3107027
× ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran yang lebih mendalam dan pemahaman mengenai proses ekspor pada PT. Batik Arjuna di Sukoharjo. Penelitian ini menggunakan metode studi deskriptif, yaitu mengamati obyek penelitian dan menggambarkan suatu keadaan yang ada dalam obyek penelitian tersebut. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder. Data primer didapatkan melalui wawancara secara langsung kepada pihak PT. Batik Arjuna khususnya divisi ekspor. Sedangkan data sekunder diperoleh dari buku ataupun sumber bacaan lainnya yang berkenaan dan relevan dengan pokok bahasan yang diambil. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa proses ekspor yang dilakukan oleh PT. Batik Arjuna dimulai dengan Promosi. Kemudian dilanjutkan dengan Negosiasi, Sale’s Contract, Pembayaran ( Payment ), Penyiapan barang, Pengapalan ( Shipment ), Penyiapan / pengurusan dokumen. Sedangkan dokumen - dokumen ekspor yang digunakan PT. Batik Arjuna dalam kegiatan ekspor adalah Pemberitahuan Ekspor Barang ( PEB ), Invoice, Packing List, Bill of Lading ( B / L ), Certificate of Origin ( COO ). Kata Kunci :Prosesekspor, Sale’s Contract Process, Cargo Shipment Process ABSTRACT The objective of research is to get more profound description and understanding about the export process in PT. Batik Arjuna in Sukoharjo. This research used a descriptive study method, that is, to observe the research object and to describe the condition existing within the object of research. The data used in this research were primary and secondary data. The primary data was obtained through direct interview with export division of PT. Batik Arjuna. Meanwhile the secondary done was obtained from the books or other reading sources relevant to the subject matter studied. Considering the result of research, it can be concluded that the export process done by PT. Batik Arjuna starts from Promotion. Next, it is followed by negotiation, Sale’s contract, payment, good preparation, shipment, document preparation/administration. Meanwhile the export documents used by PT. Batik Arjuna in the export activity is Goods Export Notification (PEB), Invoice, Packing List, Bill of Lading (B / L), Certificate of Origin (COO)/ Keywords: Export process, Sale’s Contract Process, Cargo Shipment Process.
×
Penulis Utama : Ike Widiana
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F3107027
Tahun : 2010
Judul : Proses ekspor garment pada PT. Batik Arjuna di Sukoharjo
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Ekonomi - 2010
Program Studi : D-3 Bisnis Internasional
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Ekonomi Prog. D III Bisnis Internasional-F.3107027-2010
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. H. Hari Murti, M.Si
Penguji :
Catatan Umum : 5526/2010
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.