Penulis Utama : Agustina Dwi Hastuti
NIM / NIP : K5105004
× Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan ketrampilan menyimak cerita pendek siswa penyandang tunadaksa melalui penggunaan kata kunci dalam pembelajaran menyimak cerita pendek bagi anak penyandang tunadaksa kelas III di SD-YPAC Surakarta. Teknik kata kunci digunakan untuk mengingat data berupa kalimat panjang. Dalam menentukan kata kuci kita harus mencari kalimat utama yang ada dalam kalimat tersebut Penelitian ini berbentuk classroom action research / Penelitian Tindakan Kelas yaitu suatu penelitian yang berupa kolaborasi atau kerjasama antara peneliti dengan guru. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik observasi, tes dan analisis dokumen. Untuk menguji validitas data penulis menggunakan triangulasi. Data penelitian berupa nilai ketrampilan menyimak cerita pendek, bersumber dari anak, yang dikumpulkan metode tes. Data dianalisis dengan menggunakan deskriptif prosentase. Berdasarkan hasil penelitian yang sudah dilakukan dapat ditarik kesimpulan bahwa teknik kata kunci dapat meningkatkan ketrampilan menyimak cerita pendek pada penyandang tunadaksa kelas III SD-YPAC Surakarta Tahun Pelajaran 2009/2010.
×
Penulis Utama : Agustina Dwi Hastuti
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K5105004
Tahun : 2011
Judul : Upaya Peningkatan Ketrampilan Menyimak Cerita Pendek dengan Menggunakan Teknik Kata Kunci Untuk Siswa Penyandang Tuna Daksa Kelas III SD-Ypac Surakarta Tahun Ajaran 2009/2010
Edisi :
Imprint : Surakarta - FKIP - 2011
Program Studi : S-1 Pendidikan Khusus/Luar Biasa
Kolasi :
Sumber : UNS-FKIP-Jur Ilmu Pendidikan -K.5105004-2011
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Abdul Salim Choiri, M.Kes
2. Drs. Rusdiana Indianto, M.Pd
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.