Perancangan Dan Pembuatan Chasis Mobile Artificial Dryer
Penulis Utama
:
Nur Kholis Darojat
NIM / NIP
:
I8605044
×Proyek akhir yang telah dibuat ini bertujuan untuk merancang pembuatan chasis oven kayu. Proses perancangannya adalah pembuatan segitiga penarik, pembuatan dudukan genset, pembuatan dudukan Mobile Artificial Dryer. Membuat standar depan sebagai tambahan.
Beban max yang diterima oleh poros roda dan chasis ± 2.540 kg, setelah dihitung maka bahan material poros roda yang dipakai dapat digunakan dan mampu menopang dengan aman beban Mobile Artificial Dryer ( MAD ). Beban max yang diterima oleh pegas daun (Leaf Spring) kurang lebih 1.270 kg, setelah dihitung maka bahan material pegas daun (Leaf Spring) yang dipakai dapat digunakan dan mampu meredam kejutan yang terjadi dengan aman.
Penempatan bantalan yang berada diantara chasis dan MAD dimaksudkan agar terjadi gerakan yang sinkron antara chasis dan MAD apabila kedepannya akan dijadikan sebuah oven kayu yang sering dipindah tempatkan. Pegangan pada segi tiga penarik, hanya berfungsi sebagai penarik bukan penahan, yang berfungsi sebagai penahan adalah besi penutup di bagian depan segi tiga. Biaya pemodifikasian chasis MAD ini adalah Rp. 2.876.200,-.
×
Penulis Utama
:
Nur Kholis Darojat
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
I8605044
Tahun
:
2009
Judul
:
Perancangan Dan Pembuatan Chasis Mobile Artificial Dryer
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - F.Teknik - 2009
Program Studi
:
D-3 Teknik Mesin Otomotif
Kolasi
:
Sumber
:
UNS-F.Teknik Prog. DIII Teknik Mesin-I.8605044-2009
Kata Kunci
:
Jenis Dokumen
:
Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
Penguji
:
Catatan Umum
:
Fakultas
:
Fak. Sastra dan Seni Rupa
×
File
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.