Peran humas Solo Jazz Society dalam mensosialisasikan musik jazz di Surakarta (studi deskriptif kualitatif mengenai peran humas solo jazz Society dalam mensosialisasikan musik jazz kepada masyarakat kota Surakarta)
Penulis Utama
:
Kusumo Ardityo
NIM / NIP
:
D1208582
×Dalam sebuah organisasi, PR merupakan praktisi komunikasi yang tugas
utamanya me-manage komunikasi antara organisasi dan publiknya. Fungsinnya
untuk memantapkan dan membina hubungan yang saling menguntungkan antara
organisasi dan publiknya (yang menentukan sukses/ gagalnya organisasi) sehingga
tercipta pencitraan yang positif terhadap organisasi. Dalam kegiatan public relations
sehari-hari terdapat posisi yang disebut community relations atau hubungan dengan
komunitas. Public relations semestinya megidentifikasi komunitas mana yang
bersifat aktif terhadap organisasi. Komunitas juga dapat dikatakan sebagai
steakholder eksternal dalam hubungan sebuah usaha, karena komunitas dapat
berperan dalam pembentukan opini yang mengarah kepada pencitraan sebuah
orgaisasi.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran humas Solo Jazz Society
dalam mensosialisasikan musik jazz kepada masyarakat Kota Surakarta dan
mengetahui faktor yang menjadi kendala dalam pelaksanaan peran humas Solo Jazz
Society dalam mensosialisasikan musik jazz kepada masyarakat Kota Surakarta.
Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif, sumber data
menggunakan informan atau narasumber. Teknik pengumpulan data menggunakan
wawancara dan dokumentasi. Validitas data menggunakan data triangulation dimana
peneliti menggunakan beberapa sumber data untuk mengumpulkan data yang sama
Teknik analisis data menggunakan analisis interaktif (model saling terjalin).
Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa peran humas Solo Jazz Society
dalam mensosialisasikan musik Jazz kepada masyarakat Kota Surakarta yaitu sebagai
communicator, membina relationship, peranan back-up management, dan
membentuk coorporate image. Faktor pendukung dalam pelaksanaan peran humas
Solo Jazz Society dalam mensosialisasikan musik Jazz kepada masyarakat Kota
Surakarta yaitu partisipasi anggota, tersedianya jaringan komunikasi anggota Solo
Jazz Society dan dukungan pemerintah. Hambatan dalam pelaksanaan peran humas
Solo Jazz Society dalam mensosialisasikan musik Jazz kepada masyarakat Kota
Surakarta yaitu masalah kerjasama dengan sponsor. Namun demikian kendala
tersebut dapat diatasi oleh pihak humas dengan melakukan pendekatan -pendekatan
secara intensif kepada pihak sponsor
In an organization, PR is a communications practitioner whose primary task
to manage the communication between the organization and its public. His function
to establish and foster mutually beneficial relationships between organizations and
publics (which determine the success / failure of the organization) so as to create a
positive image of the organization. In activities of daily public relations are the so-called community relations position or relationship with the community. Public
relations should megidentifikasi community which is active against the organization.
Communities can also be regarded as an external steakholder in a business
relationship, because the community can play a role in the formation of opinion that
led to the imaging of a organization.
This study aims to determine the role of public relations in the socialization
of Solo Jazz Society jazz music to the people of Surakarta and the factors that
become obstacles in the implementation of public relations role in socializing Solo
Jazz Society jazz music to the people of Surakarta City.
This type of research is a qualitative descriptive study, data sources using
informants or sources. The technique of collecting data using interviews and
documentation. The validity of the data using triangulation of data where the
researcher uses multiple data sources to collect the same data analysis technique
using interactive analysis of data (model intertwined).
From the research results can be concluded that the role of public relations in
socializing Solo Jazz Society Jazz music to the people of Surakarta namely as a
communicator, fostering relationships, the role of back-up management, and form the
Corporate image.Supporting factors in the implementation of public relations role in
socializing Solo Jazz Society Jazz music to the people of Surakarta namely the
participation of members, the availability of communication networks Solo Jazz
Society members and government support. Obstacles in the implementation of public
relations role in socializing Solo Jazz Society Jazz music to the people of Surakarta
namely the problem of cooperation with the sponsor. However, these obstacles can
be overcome by the public relations by conducting intensive approaches to the
sponsor.
×
Penulis Utama
:
Kusumo Ardityo
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
D1208582
Tahun
:
2012
Judul
:
Peran humas Solo Jazz Society dalam mensosialisasikan musik jazz di Surakarta (studi deskriptif kualitatif mengenai peran humas solo jazz Society dalam mensosialisasikan musik jazz kepada masyarakat kota Surakarta)
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - FISIP - 2012
Program Studi
:
S-1 Ilmu Komunikasi Non Reguler
Kolasi
:
Sumber
:
UNS-FISIP Jur. Ilmu Komunikasi-D. 1208582-2012
Kata Kunci
:
Jenis Dokumen
:
Skripsi
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Sri Hastjarjo, S.Sos, Ph.D 2. Diah Kusumawati, S.Sos, M.Si
Penguji
:
Catatan Umum
:
Fakultas
:
Fak. ISIP
×
File
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.