Penulis Utama : Hening Sukmasari
NIM / NIP : F1308551
× Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari mekanisme corporate governance terhadap manajemen laba (earning management). Penerapan corporate governance diukur dengan menggunakan lima variabel yaitu kepemilikan managerial, kepemilikan instutisional, ukuran dewan direksi, ukuran dewan komisaris dan komite audit. Penelitian ini menggunakan data empiris perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2008 - 2010 dengan sampel 66 perusahaan. Metode penelitian yang digunakan adalah uji asumsi klasik dan pengujian hipotesis. Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan bahwa variabel yang mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap manajemen laba (earning management) adalah kepemilikan institusional dan ukuran dewan komisaris. Semakin besar proporsi kepemilikan institusional dan ukuran dewan komisaris maka perusahaan cenderung menurunkan laba. Variabel kepemilikan manajerial, ukuran dewan direksi dan komite audit tidak terbukti mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap manajemen laba.
×
Penulis Utama : Hening Sukmasari
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F1308551
Tahun : 2012
Judul : Pengaruh Mekanisme Corporate Governance terhadap Manajemen Laba (Earnings Management)
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.Ekonomi - 2012
Program Studi : S-1 Akuntansi Non Reguler
Kolasi :
Sumber : UNS-F.Ekonomi Jur.Akutansi-F.1308551-2012
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Anis Widjajanto, S.E., M.Si., Ak
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.