Penulis Utama : Endah Puji Hastuti
NIM / NIP : M3209026
× Kualitas pelayanan sebuah unit layanan kesehatan baik klinik, puskesmas atau rumah sakit selain ditentukan oleh fasilitas dan sumber daya yang baik juga sangat ditentukan oleh pengelolaan data medical record.Mengingat begitu banyak catatan-catatan penting kesehatan seorang pasien , medical record tidak boleh rusak ataupun hilang. Maka perlu dibangun sebuah aplikasi supaya penyelenggaraan sistem medical record pada institusi pelayanan kesehatan yang lebih efektif dan efisien. Aplikasi Medical Recordini dirancang dengan menggunakan diagram UML (Unified Modelling Language) dengan menggunakan 4 diagram utama pada UML, yaitu: use case diagram, activity diagram, sequence diagramdanclass diagram.Aplikasi Medical Recorddibangun menggunakan bahasa pemrograman java dan menggunakan database mysql. Untuk pengujian terhadap perangkat lunak ini penulis menggunakan pendekatan black box. Kesimpulan yang dapat diambil yaitu berhasil dibangun sebuah perangkat lunak medical record, yang mampu memfasilitasi petugas Puskesmas majegan dalam melayani pasien. Perangkat lunak medical record ini dapat digunakan petugas puskesmas untuk mendata pasien, melihat informasi dokter, fasilitas mencetak kartu pasien, catatan medis rawat jalan serta fasilitas catatan harian pengeluaran obat di Puskesmas Majegan
×
Penulis Utama : Endah Puji Hastuti
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M3209026
Tahun : 2012
Judul : Aplikasi Medical Record Di Puskesmas Majegan
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.MIPA - 2012
Program Studi : D-3 Ilmu Komputer Manajemen Informatika
Kolasi :
Sumber : UNS-F.MIPA Prog Teknik Informatika-M.3209026-2012
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Wiharto S.T., M.Kom
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.