Penulis Utama : Akhmad Nurdin
NIM / NIP : I8608007
× Banyak komunitas sepeda menginginkan bersepeda di alam yang lebih terbuka, terkadang tempat yang diinginkan tersebut terlalu jauh dari daerah tempat tinggal dan tidak memungkinkan dengan mengendarai sepeda. Untuk mengatasinya digunakan bike trailer yang dirancang sesuai kebutuhan, dalam penggunaannya ditarik oleh mobil. Dengan bike trailer ini sepeda diletakkan pada posisi yang disediakan di atasnya, bagian pengaitnya (hook) dipasangkan dengan bagian bumper belakang mobil. Dengan demikian, bike trailer dapat digunakan sebagai solusi bagi komunitas sepeda yang menginginkan bersepeda di tempat yang diinginkan meskipun tempat tersebut jauh dari tempat tinggal. Proyek Akhir ini bertujuan untuk merancang dan membuat bike trailer dengan kapasitas delapan buah sepeda. Proses pembuatan bike trailer ini melalui beberapa tahapan yaitu perencanaan gambar, design rangka, dan proses pembuatan dan perakitan bike trailer. Dari perancangan dan pembuatan yang dilakukan dihasilkan bike trailer, dengan spesifikasi sebagai berikut : Memiliki kapasitas angkut delapan sepeda polygon tipe heist Secara keseluruhan bike trailer memiliki panjang 300 cm x lebar 150 cm Gaya tarik bike trailer 200 N
×
Penulis Utama : Akhmad Nurdin
Penulis Tambahan : 1. Andi Dwi Saputro
NIM / NIP : I8608007
Tahun : 2012
Judul : Pembuatan Bike Trailer
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.Teknik - 2012
Program Studi : D-3 Teknik Mesin Otomotif
Kolasi :
Sumber : UNS-F.Teknik Prog.Teknik Mesin Otomotif-I 8608007-2012
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Eko Prasetya Budiana, ST., MT
2. Zainal Arifin, ST.,MT
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Teknik
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.