Persepsi Menulis Artikel Di Media Massa Di Kalangan Mahasiswa Komunikasi (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Persepsi Menulis Artikel Di Media Massa Di Kalangan Mahasiswa Komunikasi Fisip Uns Angkatan 2008/2009)
Penulis Utama
:
Birgitta Keshia Meytania Wisnuwardani
NIM / NIP
:
D0207042
×Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mengetahui Kecenderungan Minat Menulis Di Kalangan Mahasiswa Serta Mencari Tahu Faktor-Faktor Yang Menyebabkannya. Penelitian Ini Menggunakan Metodologi Kualitatif Dan Bersifat Deskriptif Kualitatif.Dengan Fokus Penelitian Pada Satu Sasaran Yaitu Mahasiswa Ilmu Komunikasi Di Universitas Sebelas Maret. Data Dalam Penelitian Ini Adalah Data Tertulis Yaitu Artikel Dan Jurnal Yang Mendukung Serta Pernyataan-Pernyataan Dan Bukti-Bukti Pendukung Dari Para Informan Yang Diperoleh Melalui Wawancara Mendalam.
Penelitian Ini Menggunakan Teori Persepsi Yang Menjadi Dasar Untuk Mengetahui Persepsi Mahasiswa Ilmu Komunikasi Fisip Uns Mengenai Minat Untuk Menulis Artikel Yang Cenderung Rendah. Lebih Jauh Penelitian Ini Akan Menggali Faktor-Faktor Apa Saja Yang Membentuk Persepsi Yang Berkembang Di Kalangan Mahasiswa Ilmu Komunikasi Tersebut. Persepsi Tentang Menulis Yang Berkembang Dipengaruhi Oleh Beberapa Faktor, Misalnya Tidak Dimilikinya Kemampuan Menulis Sejak Awal, Rumitnya Proses Menulis, Dan Kurang Familiarnya Kegiatan Ini Di Kalangan Anak Muda. Kecenderungan Penurunan Minat Ini Dapat Dilihat Dari Beberapa Sisi, Antara Lain Faktor-Faktor Teknis Yang Akan Dijabarkan Lebih Lanjut Dalam Penelitian Ini.
Peran Dua Mata Kuliah Yang Berkaitan Dengan Penulisan, Yaitu Mata Kuliah Spesialisasi Jurnalistik Dan Teknik Penulisan Artikel Juga Akan Dibahas Sebagai Sarana Yang Diharapkan Dapat Menumbuhkembangkan Kemampuan Menulis Mahasiswa Komunikasi. Selain Itu, Cara Belajar Juga Ikut Berperan Pada Pembentukan Minat Menulis Mereka Karena Di Jaman Sekarang Ini Banyak Hal Atau Gangguan Yang Membuat Mahasiswa Tidak Dapat Belajar Dan Memfokuskan Diri Dengan Baik Pada Sesuatu Yang Penting Untuk Mereka Pelajari.
×
Penulis Utama
:
Birgitta Keshia Meytania Wisnuwardani
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
D0207042
Tahun
:
2012
Judul
:
Persepsi Menulis Artikel Di Media Massa Di Kalangan Mahasiswa Komunikasi (Studi Deskriptif Kualitatif Mengenai Persepsi Menulis Artikel Di Media Massa Di Kalangan Mahasiswa Komunikasi Fisip Uns Angkatan 2008/2009)
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - FISIP - 2012
Program Studi
:
S-1 Ilmu Komunikasi
Kolasi
:
Sumber
:
UNS-FISIP Jur. Ilmu Komunikasi-D.0207042 -2012
Kata Kunci
:
Jenis Dokumen
:
Skripsi
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
1. Drs. Mursito Bm., Su
Penguji
:
Catatan Umum
:
Fakultas
:
Fak. ISIP
×
File
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.