Penulis Utama : Irwan Widi Prasetyo
NIM / NIP : M0106043
× Pelabelan Graf Adalah Suatu Fungsi Yang Memetakan Anggota-Anggota Graf Ke Bilangan Bulat Non Negatif. Jika Domainnya Adalah Himpunan Vertex Maka Disebut Pelabelan Vertex. Salah Satu Teknik Pelabelan Adalah Pelabelan Berdasarkan Kondisi Jarak Yakni Pelabelan L(2, 1). Pelabelan Tersebut Merupakan Bentuk Khusus Dari Pelabelan L(D1, D2). Pelabelan L(2, 1) Pada Graf G, Adalah Suatu Fungsi F′ : V (G) → Z ≥ 0 Sedemikian Sehingga |F′(U)−F′(V)| ≥ 2 Jika U Dan V Berjarak Satu, Dan |F′(U) − F′(V)| ≥ 1 Jika U Dan V Berjarak Dua, Dengan U, V ∈ V (G). Bilangan L(2, 1) Dalam G, _2,1(G), Adalah Bilangan K Terkecil Sedemikian Sehingga Terdapat Sebuah Label L(2, 1) Dengan K Adalah Label Terbesar. Tujuan Dari Penulisan Skripsi Ini Adalah Menentukan _2,1(G) Untuk Graf Cycle, Graf Star, Dan Graf Wheel. Metode Yang Digunakan Dalam Penulisan Skripsi Ini Adalah Studi Literatur. Berdasarkan Hasil Pembahasan, Diperoleh Kesimpulan Bahwa _2,1(G) Untuk Graf Cycle, Star, Dan Wheel Adalah Sebagai Berikut 1. _2,1(Cn) = 4, N ≥ 3, 2. _2,1(Sn) = N, N ≥ 4, 3. _2,1(Wn) = 6, N = 4, 5; _2,1(Wn) = N, N ≥ 6. Kata Kunci: Pelabelan L(2,1), Pelabelan Berdasarkan Jarak, Cycle, Star, Wheel.
×
Penulis Utama : Irwan Widi Prasetyo
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : M0106043
Tahun : 2011
Judul : Pelabelan L(2,1) Pada Graf Cycle, Graf Star Dan Graf Wheel
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.Mipa - 2011
Program Studi : S-1 Matematika
Kolasi :
Sumber : UNS-F.MIPA Jur Matematika -M.0106043-2011
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dra. Diari Indriati, M.Si
2. Bowo Winarno, S.Si, M.Kom
Penguji :
Catatan Umum : rw_2013
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.