Penulis Utama : Vivi Panca Kusuma Dewi
NIM / NIP : M0108070
× Analisis stochastic frontier merupakan pendekatan parametrik dengan model stochastic frontiernya yang memiliki dua error term yang tidak saling berkorelasi. Bagian pertama merupakan faktor yang bersifat random, yaitu suatu gangguan simetris yang menjadi efek dari gangguan statistik yang berdistribusi normal. Bagian kedua merupakan faktor eror yang dapat dikendalikan, yaitu suatu gangguan nonnegatif akibat inefisiensi yang berdistribusi gamma. Oleh karena itu, perlu dilakukan estimasi parameter model stochastic frontier distribusi normal-gamma yang mewakili inefisiensi. Metode yang digunakan untuk mengestimasi parameter model stochastic frontier adalah Metode Bayesian. Berdasarkan hasil kajian, distribusi prior dan distribusi posterior diperoleh berdasarkan masing-masing parameter, sedangkan estimasi parameternya diperoleh dengan memaksimumkan distribusi posterior.
×
Penulis Utama : Vivi Panca Kusuma Dewi
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : M0108070
Tahun : 2013
Judul : Estimasi Parameter Model Stochastic Frontier Distribusi Normal-Gamma Dengan Metode Bayesian
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2013
Program Studi : S-1 Matematika
Kolasi :
Sumber : UNS-FMIPA Jur. Matematika-M.0108070-2013
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Irwan Susanto, DEA
2. Drs. Sutrima, M.Si
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.