Penulis Utama : Yemima Iga Ayuningsih
NIM / NIP : M0308069
× Temu giring (Curcuma heyneanaVal. & V. Zijp) merupakan salah satu tanaman obat yang tumbuh di Indonesia. Komponen utama dari Curcuma merupakan senyawa-senyawa turunan terpenoid, kurkumin dan flavonoid. Senyawa-senyawa kimia yang diisolasi dari tanaman Curcuma heyneana masih terbatas. Penelitian ini dilakukan untuk mengisolasi dan mengidentifikasi senyawa golongan terpenoid pada rimpang Curcuma heyneana. Isolasi dilakukan dengan metode maserasi menggunakan pelarutetil asetat. Ekstrak etil asetat dipisahkan dengan kromatografi vakum cair (silika gel 60 GF254) menggunakaneluenn-heksan:etilasetatdengankepolaran yang meningkat.Pemurniandilakukandengankromatografiflash(silica gel 60 (0,04-0,063 mm))denganeluenn-heksan:etilasetat. Hasil isolat murni di identifikasi dengan spektrofotometri UV, FTIR, GC-MS,1HNMR, 13CNMR, DEPT 135, HSQC, HMBC dan COSY. Senyawa yang didapatkan mempunyai rumus molekul C15H22O2 dan berat molekul 234, senyawa tersebut merupakan senyawa turunan seskuiterpenoid germakrene.
×
Penulis Utama : Yemima Iga Ayuningsih
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : M0308069
Tahun : 2013
Judul : Isolasi Dan Elusidasi Struktur Senyawa Turunan Seskuiterpenoid Germakrene Dari Rimpangtemu Giring (Curcuma Heyneanaval.& V. Zijp)
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2013
Program Studi : S-1 Kimia
Kolasi :
Sumber : UNS-FMIPA Jur. Kimia-M.0308069-2013
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. M. WidyoWartono, M.Si
2. NestriHandayani, M.Si., Apt.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.