Penulis Utama : Anshar Hidayat
NIM / NIP : I8710007
× Kebutuhan akan tersedianya lapangan futsal akhir – akhir ini semakin meningkat. Hal ini disebabkan oleh banyaknya orang yang ingin berolahraga secara teratur, salah satunya dengan olahraga futsal. Studi ini merencanakan site plan bangunan futsal dan fasilitasnya untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Lahan seluas ±2.000 m2 direncanakan terdiri dari, lapangan futsal seluas 416 m2 kantin dengan luas 240 m2, ruang ganti dan toilet dengan luas total 28 m2 dan tempat parkir dengan luas 200 m2. Lokasi tersebut terletak di Jl. Adi Sumarmo, Kecamatan Colomadu, Kabupaten Karanganyar. Besar biaya yang dikeluarkan untuk membangun lapangan futsal dan fasilitasnya juga dihitung. Tujuan studi ini untuk merencanakan siteplan bangunan futsal dan fasilitasnya serta Rencana Anggaran Biaya (RAB) bangunan futsal, toilet dan kantin. Studi ini dilakukan dengan cara pengambilan data, luas lahan dan harga satuan pekerjaan. Data tersebut dianalisis dengan bantuan Excel. Gambar – gambar perencanaan siteplan dibuat dengan bantuan CAD. Biaya yang dibutuhkan untuk satu lapangan futsal indoor rumput sintetis sebesar Rp 165.800.00,00. Biaya yang dibutuhkan untuk membuat kantin dan toilet adalah sebesar Rp. 470.040.000,00
×
Penulis Utama : Anshar Hidayat
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : I8710007
Tahun : 2013
Judul : Perencanaan Site Plan Bangunan Olahraga Futsal Dan Fasilitasnya Di Jalan Adi Sumarmo, Colomadu, Karanganyar
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Teknik - 2013
Program Studi : D-3 Teknik Sipil Infrastruktur
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Teknik Prog. D III Teknik Sipil -I.8710007-2013
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing :
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Teknik
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.