Penulis Utama : Ratna Herna Purnamawati
NIM / NIP : S861202016
× Penelitian Tindakan Kelas Ini Bertujuan Untuk Memperoleh Deskripsi Tentang Implementasi Pembelajaran Sejarah Berbasis Portofolio Untuk Meningkatkan Berpikir Kritis Dan Mengembangkan Nilai Karakter Tempat Penelitian Di Sma Negeri 3 Madiun Dengan Subjek Penelitian Sebanyak 30 Siswa Yang Yang Terdiri Dari 16 Siswa Putri Dan 14 Siswa Putra. Prosedur Penelitian Dalam Penelitian Tindakan Kelas (Action Research) Ini Mengacu Pada Rancangan Stephen Kemmis Dan Robin Mc Taggart Yang Terdiri Dari Dua Siklus, Dan Masing-Masing Siklus Terdiri Dari 4 Tahap Kegiatan Yaitu (1) Tahap Penyusunan Rencana Tindakan; (2) Tahap Pelaksanaan Tindakan; (3) Tahap Pengamatan Atau Observasi; Dan (4) Tahap Perefleksian. Dalam Penelitian Ini Dipergunakan Beberapa Metode Sesuai Dengan Tahapan Kerja Yang Ditempuh. Metode-Metode Yang Dimaksud Berkaitan Dengan (1) Rancangan Penelitian, (2) Subjek Penelitian, (3) Instrumen Penelitian, (4) Pengumpulan Data, Dan (5) Analisis Data. Dan Dalam Analisis Datanya Digunakan Statistik Diskriptif, Dalam Mencari Mean,Median, Modus, Standar Deviasi, Jumlah Maksimum Dan Minimum Dengan Bantuan Komputer Program Spss For Windows V. 17.0 Hasil Yang Dicapai Dalam Penelitian Ini Adalah : Desain Pembelajaran Sejarah Berbasis Portofolio Pada Siswa Kelas Xi Ipa-1 Di Sma Negeri 3 Madiun Tahun Pelajaran 2012-2013, Sangat Efektif Dalam Meningkatkan Berpikir Kritis Pada Siswa Hal Ini Dapat Dilihat Dari (A) Aktivitas Siswa Mengalami Kenaikan Yang Cukup Baik, Hal Ini Dapat Dilihat Pada Siklus I Dan Siklus Ii, Aktivitas Siswa Dalam Pembelajaran Pada Kriteria Baik Naik Sebesar 6.66%, Sedangkan Kriteria Sangat Baik Juga Mengalami Kenaikan Sebesar 6,66%. Dilain Pihak Pada Siklus Ii Dan Iii, Pada Kriteria Baik Naik Sebesar 3.34%, Sedangkan Kriteria Sangat Baik Juga Mengalami Kenaikan Sebesar 13,34%; (B) Tingkat Keaktifan Siswa Juga Mengalami Peningkatan Hal Ini Dapat Dibuktikan Dalam Kelompok I, Yang Membahas Bidang Politik, 4 Siswa Sangat Aktif Atau 13,33%, 1 Siswa Atau 3,33% Mempunyai Kategori Aktif, Dan 3siswa Atau 10 % Mempunyai Kategori Cukup Aktif. Kelompok Ii Yang Membahas Bidang Ekonomi 1 Siswa Sangat Aktif Atau 3,33%, 4 Siswa Atau 13,33% Mempunyai Kategori Aktif, Dan 2 Siswa Atau 6,66% Mempunyai Kategori Cukup Aktif. Kelompok Iii Yang Membahas Bidang Sosial 2 Siswa Sangat Aktif Atau 6,66%, 5 Siswa Atau 16,67% Mempunyai Kategori Aktif, Dan 1 Siswa Atau 3,33% Mempunyai Kategori Cukup Aktif. Untuk Kelompok Iv Yang Membahas Bidang Militer, 4 Siswa Sangat Aktif Atau 13,33%, 2 Siswa Atau 6,66% Mempunyai Kategori Aktif, Dan 1 Siswa Atau 3,33% Mempunyai Kategori Cukup Aktif. Dalam Pengembangan Karakter Siswa Juga Terjadi Peningkatan Yang Cukup Baik, Hal Ini Dapat Dibuktikan Dari Siklus I,Ii Dan Iii, Pada Siklus I Dan Ii Terjadi Kenaikan Sebesar 13,33%, Sedangkan Pada Siklus Ii Dan Iii Terjadi Kenaikan Sebesar 16,67%. Tingkat Ketuntasan Belajar Siswa Belajar Siswa Yang Dilihat Dari Kemampuan Berfikir Kritis Dan Pengembangan Karakter Juga Mengalami Kenaikan Yang Cukup Baik, Hal Ini Dapat Dilihat Dari Tingkat Ketuntasan Belajar Dari Pra Siklus, Siklus I, Ii Dan Iii Terjadi Kenaikan Sebagai Berikut: Pada Pra Siklus Apabila Siswa Yang Tuntas Belajar Sebanyak 16 Orang Atau 53,33%, Pada Siklus Satu Yang Tuntas Sebanyak 19 Orang Atau 63,33%, Dilain Pihak Pada Siklus Ii Siswa Yang Tuntas Sebanyak 22 Orang Atau 73,33%, Dan Pada Siklus Iii Siswa Yang Tuntas Sebanyak 26 Siswa Atau 86,67%.
×
Penulis Utama : Ratna Herna Purnamawati
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : S861202016
Tahun : 2013
Judul : Implementasi Pembelajaran Sejarah Berbasis Portofolio Untuk Meningkatkan Berpikir Kritis Dan Mengembangan Nii.Ai Karakter (Sebuah Studi Penelitian Tindakan Kelas Di Sma Negeri 3 Madiun.Kelas Xi Ipa1tahun Pelajaran 2012 -2013)
Edisi :
Imprint : Surakarta - Pascasarjana - 2013
Program Studi : S-2 Pendidikan Sejarah
Kolasi :
Sumber : UNS-Pascasarjana Progdi Pendidikan Sejarah-S861202016-2013
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Prof.Dr. Herman J Waluyo
2. Prof. Dr.Hermanu Joebagio ,Mpd
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Pascasarjana
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.