Penulis Utama : Ira Hidayati
NIM / NIP : F0209063
× Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji peran mediasi servicescape ( lingkungan fisik) dan employees (pelayanan karyawan) dalam memediasi pengaruh corporate image (citra perusahaan) pada customer satisfaction (kepuasan konsumen). Studi ini menggunakan metode kuesioner untuk melakukan pengumpulan data. Sampel dalam studi ini adalah 195 orang yang pernah melakukan perawatan di Natasha skin care Yogyakarta. Metode yang digunakan dalam pengumpulan sampel adalah convenience sampling. Uji validitas dan reliabilitas dilakukan untuk memastikan kualitas instrument penelitian sehingga kualitas data dapat diperoleh. SEM AMOS digunakan untuk menguji hipotesis yang telah dirumuskan. Hasil analisis model structural (SEM) keenam hipotesis terdukung secara empiris, corporate image berpengaruh signifikan pada customer satisfaction, corporate image berpengaruh signifikan pada employees, employees berpengaruh signifikan pada customer satisfaction, corporate image berpengaruh signifikan pada servicescape, servicescape berpengaruh signifikan pada customer satisfaction. Dalam penelitian ini, keterbatasan dan implikasi penelitian juga dibahas, hal ini dimaksudkan untuk memberikan arahan dalam aspek praktis, teoritis, dan studi kedepan.
×
Penulis Utama : Ira Hidayati
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : F0209063
Tahun : 2013
Judul : Pengaruh Corporate Image Pada Customer Satisfaction Yang Dimediasi Oleh Servicescape Dan Employees (Studi Pada Pelanggan Natasha Skin Care Di Yogyakarta)
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Ekonomi - 2013
Program Studi : S-1 Manajemen
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Ekonomi Jur. Manajemen- F.0209063 -2013
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Siti Khoiriyah, SE., M.Si.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.