Penulis Utama : Tommy Wijanarko
NIM / NIP : R0011105
× Latar Belakang : Sektor industri pertambangan merupakan salah satu sektor industri yang mempunyai tingkat resiko tinggi. Tujuan penelitian ini adalah merencanakan dan menerapkan sistim tanggap darurat berdasarkan OHSAS 18001 : 2007 Klausul 4.4.7 di PT. Arkananta Apta Pratista jobsite Sangasanga- ABN, Kalimantan Timur sebagai upaya menghadapi kondisi keadaan darurat jika terjadi kegagalan sistem maupun bencana alam. Metode : Jenis penelitian adalah observasional dengan metode deskriptif untuk menggambarkan pelaksanaan mengenai perencanaan dan penerapan keseluruhan sistem tanggap darurat di PT. Arkananta Apta Pratista jobsite Sangasanga-ABN. Hasil : Berdasarkan hasil dari penelitian perusahaan telah merencanakan dan menerapkan sistem tanggap darurat site sesuai dengan OHSAS 18001 : 2007 Klausul 4.4.7. Identifikasi keadaan darurat sesuai dengan kondisi spesifik tempat kerja, perencanaan awal, penyusunan prosedur, prasarana keadaan darurat, pembinaan pelatihan, investigasi dan pelaporan telah di terapkan dan dilaksanakan dengan baik. Investigasi dan pelaporan dapat mengetahui kekurangan ketika pelaksanaan sistem tanggap darurat. Simpulan : PT. Arkananta Apta Pratista jobsite Sangasanga-ABN telah merencanakan dan menerapkan sistem tanggap darurat di site sesuai dengan OHSAS 18001 : 2007 Klausul 4.4.7.
×
Penulis Utama : Tommy Wijanarko
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : R0011105
Tahun : 2014
Judul : Perencanaan Dan Penerapan Sistem Tanggap Darurat Berdasarkan Ohsas 18001 : 2007 Klausul 4.4.7 Di Pt. Arkananta Apta Pratista Jobsite Sangasanga-Abn Kalimantan Timur
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Kedokteran - 2014
Program Studi : D-3 Hiperkes
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Kedokteran Prog. D III Hiperkes Dan Keselamatan Kerja-R.0011105-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Sumardiyono, SKM., M.Kes
2. Seviana Rinawati, SKM., M.Si
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.