Penulis Utama : Emmerson Ascensio Bafareno Lonteng
NIM / NIP : E0010132
× Penulisan Hukum ini bertujuan untuk mengetahui pengajuan eksepsi Terdakwa yang mempersoalkan penggunaan barang bukti dokumen fotokopi sebagai dasar audit investigasi BPKP dan implikasinya terhadap Putusan Hakim dalam pemeriksaan perkara korupsi. Penulisan Hukum ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian dakwaan obscuur libel sebagai alasan pengajuan eksepsi oleh terdakwa dalam persidangan perkara pencurian dengan pemberatan dan pertimbangan hakim dalam memeriksa dan memutus pengajuan eksepsi oleh Terdakwa dengan alasan dakwaan obscuur libel dalam persidangan perkara pencurian dengan pemberatan dengan KUHAP. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum doktrinal. Sumber bahan hukum yang digunakan adalah bahan hukum primer dan bahan hukum sekunder, dengan teknik analisis bahan hukum yang menggunakan metode deduksi silogisme. Berdasarkan hasil kesimpulan dapat disimpulkan bahwa dakwaan yang disusun oleh Penuntut Umum adalah kabur atau obscuur libel, tidak sesuai dengan ketentuan Pasal 143 KUHAP. Atas dasar dakwaan obscuur libel tersebut pengajuan eksepsi oleh Terdakwa adalah tepat. Setelah Terdakwa mengajukan eksepsi, Majelis Hakim Majelis Hakim mempertimbangkan keberatan tersebut untuk selanjutnya mengambil keputusan dan apabila Majelis Hakim menyatakan keberatan tersebut diterima, maka perkara itu tidak diperiksa lebih lanjut sebagaimana diamanatkan oleh Pasal 156 KUHAP. Dengan demikian, pertimbangan Majelis Hakim sebagaimana tercantum dalam Putusan adalah sudah sesuai dengan Pasal 156 KUHAP.
×
Penulis Utama : Emmerson Ascensio Bafareno Lonteng
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : E0010132
Tahun : 2014
Judul : Tinjauan Yuridis Dakwaan Obscuur Libel Sebagai Alasan Pengajuan Eksepsi Oleh Terdakwa Dalam Persidangan Perkara Pencurian Dengan Pemberatan (Studi Kasus Dalam Putusan Pengadilan Negeri Praya Nomor: 151 /Pid.B/2010/Pn.Pra)
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Hukum - 2014
Program Studi : S-1 Ilmu Hukum
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Hukum Jur. Ilmu Hukum-E.0010132-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Bambang Santoso, S.H., M.Hum.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Hukum
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.