Perancangan tata letak stasiun kerja dengan metode systematic l;ayout procedure di worksop II Kub kharisma kencana
Penulis Utama
:
Wiwin Lestari
NIM / NIP
:
×ABSTRAK
KUB Kharisma Kencana adalah sebuah perusahaan yang bergerak di
bidang kerajinan batok kelapa yang memproduksi table lamp berbahan baku kayu
jati dan batok / tempurung kelapa, berlokasi di Kartosuro. Dalam
perkembangannya, KUB Kharisma Kencana akan mendirikan workshop II yang
berlokasi di Sambeng, Surakarta.
Bangunan dengan total luas 600m2
akan dirancangan untuk memenuhi
target produksi sebesar 2700 produk per bulan. Mengingat bahwa produksi table
lamp adalah berdasarkan pesanan, maka tata letak fasilitas yang digunakan adalah
process layout. Agar diperoleh tata letak yang baik, diperlukan pengaturan layout
bangunan sesuai dengan sistem pemindahan (material handling), yang ditentukan
oleh aliran bahan dalam proses produksi. Pelaksanaan proses material handling
akan menimbulkan jarak perpindahan bahan dan ongkos material handling.
Perancangan terhadap tata letak pabrik adalah dengan menggunakan
metode systematic layout procedure). Tujuan perancangan tata letak pabrik ini
adalah untuk meminimasi material handling dilihat dari segi ongkos material
handling.
Terdapat tiga layout yang diusulkan dalam penelitian ini. Susunan layout
diperoleh dengan mengidentifikasi pola aliran material dan kedekatan hubungan
antar stasiun kerja. Selanjutnya dari layout usulan yang ada, dilakukan
perhitungan Ongkos Material Handling (OMH) sebagai kriteria dalam pemilihan
layout. Layout usulan I memiliki total OMH Rp 62.401.099,00. Layout usulan II
memiliki total OMH Rp 62.401.363,00. Layout usulan III memiliki total OMH Rp
62.402.009,00. Dari output ketiga layout usulan didapatkan hasil bahwa layout
usulan 1 sebagai layout usulan terbaik ditinjau dari minimasi Ongkos Material
Handling yang dihasilkan.
Kata Kunci: tata letak pabrik, Systematic layout procedure, Process layout,
Ongkos Material Handling.
xiv + 88 Halaman; 18 Gambar; 33 Tabel; 8 Lampiran
Daftar Pustaka: 10 (1992 - 2007)
ABSTRACT
Wiwin Lestari, NIM. I0302061. THE DESIGN OF WORKSTATION
LAYOUT WITH SYSTEMATIC LAYOUT PROCEDURE METHOD IN
WORKSHOP II OF KUB KHARISMA KENCANA. Thesis. Surakarta:
Industrial Engineering Department of Engineering Faculty, Surakarta
Sebelas Maret University, July 2007.
KUB Kharisma Kencana is a company operating in coconut shell craft that
produce a table lamp with raw material of teak woods and coconut shell, located
in Kartosuro. In its progress, KUB Kharisma Kencana will establish the workshop
II located in Sambeng, Surakarta.
The building with 600m2
width will be design to meet the production
target of 2700 products/month. Recalling that table lamp production is based on
order, the layout of facility used is a layout process. In order to obtain a good
layout, it requires a building layout that is consistent with the material handling,
determined by the material flow in the production process. The implementation of
material handling process will result in the material transferring distance and
material handling cost.
The design of factory layout was conducted using systematic layout
procedure (SLP) method. The objective of factory layout design is to minimize the
material handling viewed from the material handling cost aspect.
There are three layouts proposed in this study. The layout arrangement
was obtained by identifying the material flow pattern and the proximity of inter-
workstations relationship. Furthermore, considering the proposed layout existing,
the calculation of Material Handling was conducted as a criterion in the layout
selection. From the output of those three proposed layout, it is obtained a result
that the layout proposal 1 is the best layout proposal viewed from the
minimization of Material Handling cost yielded.
Keywords: factory layout, Systematic layout procedure, layout process, Material
Handling Cost.
×
Penulis Utama
:
Wiwin Lestari
Penulis Tambahan
:
-
NIM / NIP
:
Tahun
:
2007
Judul
:
Perancangan tata letak stasiun kerja dengan metode systematic l;ayout procedure di worksop II Kub kharisma kencana
Edisi
:
Imprint
:
Surakarta - F. Teknik - 2007
Program Studi
:
-
Kolasi
:
xi, 66 hal.
Sumber
:
UNS-F. Teknik Jur. Teknik Industri-I.0302061-2007
Kata Kunci
:
Jenis Dokumen
:
Skripsi
ISSN
:
ISBN
:
Link DOI / Jurnal
:
-
Status
:
Public
Pembimbing
:
Penguji
:
Catatan Umum
:
6618/2007
Fakultas
:
Fak. Teknik
×
File
:
Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.