Penulis Utama : Kauri Nurisca
NIM / NIP : D1811054
× Tujuan dari penulisan ini adalah untuk menggambarkan dan menjelaskan mengenai peningkatan pengolahan skiripsi dengan (USBLib) beserta strategi peningkatan pengolahan skripsi meggunakan software (USBLib) di UPT Perpustakaan Universitas Setia Budi Surakarta, Dan untuk mengetahui factor pendukung dan factor penghambat pengingkatan pengolahan skripsi dengan (USBLib). Kuliah Kerja PUSDOKINFO ini dilaksanakan untuk memenuhi Tugas Akhir Program Studi Diploma III Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta tahun 2014. Pelaksanaan Kuliah Kerja PUSDOKINFO ini dilaksanakan tanggal 10 Februari sampai dengan tanggal 10 April 2014. Metode yang digunakan dalam penulisan Tugas Akhirini adalah metode observasi, metode dokumentasi, metode studi pustaka, dan metode wawancara. Dimana metode-metode tersebut sangat membantu penulis dalam melengkapi data-data Tugas Akhir. UPT Perpustakaan Universitas Setia Budi Surakarta menerapkan system otomasi perpustakaan dalam peningkatan pengelolahan bahan pustaka skripsi dengan menggunakan software USBLib (Universitas Setia Budi Library Automation). Dengan pengolahan terautomasi tersebut, maka petugas UPT Perpustakaan Universitas Setia Budi akan lebih mudah dalam proses peningkatan pengolahan kegiatan perpustakaan, khususnya dalam hal ini adalah pengolahan bahan pustaka berupa skripsi. Dengan begitu proses pengolahan dan peng-inputan bahan pustaka skripsi menjadi lebih mudah dan efisien dengan adanya system komputerisasi tersebut, dibandingkan dengan sistem manual.
×
Penulis Utama : Kauri Nurisca
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : D1811054
Tahun : 2014
Judul : Strategi Peningkatan Pengolahan Skripsi Menggunakan Software (USBLib)di UPT Perpustakaan Universitas Setia Budi Surakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.ISIP - 2014
Program Studi : D-3 Perpustakaan
Kolasi :
Sumber : UNS-F.ISIP Prog. DIII Perpustakaan-D.1811054 -2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Muhammad Sholihin, S.Ag.,SIP
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. ISIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.