Penulis Utama : Azizah Dessy Dahlia
NIM / NIP : D1811019
× Abstrak Azizah Dessy Dahlia, 2014, D1811019, “Layanan Penelusuran Informasi Koleksi Melalui Opac (Open Public Access Catalouge) Aplikasi Software Inlis (Integrated Library System) Di Perpustakaan Nasional Republik Indonesia”. Di Perpustakaan Nasional Republik Indonesia , Sistem Pelayanannya Menggunakan Sistem Pelayanan Tertutup Atau Close Access, Dimana Pemustaka Dalam Mendapatkan Informasi Harus Melalui Pustakawan Terlebih Dahulu Sehingga Pemustaka Diwajibkan Mencari Informasi Koleksi Melalui Katalog Manual Maupun Katalog Online Atau Opac. Tujuan Penulisan Ini Adalah Mengetahui Cara Penelusuran Informasi Koleksi Melalui Katalog Online Atau Opac Dan Hambatan-Hambatan Yang Di Hadapi Dalam Penelusuran Informasi Koleksi Melalui Katalog Online Atau Opac. Pengumpulan Data Dilakukan Bersamaan Dengan Praktik Kerja Lapangan Yang Dilaksanakan 8 Minggu, Teknik Pengumpulan Data Dengan Wawancara, Observasi Dan Dokumentasi. Hasil Penelitian: (1) Penelusuran Informasi Koleksi Melalui Opac Adalah Sebagai Berikut : (A) Penelusuran Informasi Koleksi Melalui Opac Terpasang Atau Akses Www.Opac.Pnri.Go.Id. (B) Tuliskan Kata Kunci Atau Keyword Yang Sesuai Dengan Koleksi Yang Dibutuhkan. (C) Akan Muncul Data Koleksi Alternative Sesuai Dengan Kata Kunci Yang Di Cari. (D) Pilih Salah Satu Yang Dianggap Relevan. (E) Pindah Data Koleksi Ke Bon Permintaan Yang Disediakan. (F) Validasi Data Koleksi Kepada Pustakawan Yang Ada Lalu Akan Dirujuk Ke Lokasi Koleksi Yang Dicari.(2) Hambatan-Hambatan Yang Dihadapi Dalam Penelusuran Informasi Koleksi Di Perpustakaan Nasional Ri Adalah : 1) Temuan Lokasi Dan Keberadaan Koleksi Yang Tidak Sesuai; 2) Prosedur Penelusuran Yang Cenderung Menyulitkan Pemustaka Dan Kurang Efektif Dalam Penelusuran; 3) Miss Communication Antara Pustakawan Di Layanan Catalog Dan Layanan Koleksi; 4) Sering Timbul Masalah Jaringan Di Opac Karena Menggunakan Jaringan Lan Dan Internet; 5) Keterbatasan Sdm Dalam Keahliannya Dalam Temu Kembali Informasi Dan Dalam Hal Teknologi; 6) Berkurangnya Perangkat Komputer Yang Mengakibatkan Pemustaka Harus Antri Untuk Menggunakan Opac.
×
Penulis Utama : Azizah Dessy Dahlia
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : D1811019
Tahun : 2014
Judul : Layanan Penelusuran Informasi Koleksi Melalui Opac (Open Public Access Catalouge) Aplikasi Software Inlis (Integrated Library System) Di Perpustakaan Nasional Republik Indonesia
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. ISIP - 2014
Program Studi : D-3 Perpustakaan
Kolasi :
Sumber : UNS-F. ISIP Prog. D III Perpustakaan-D1811019-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Suharsono, MS
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. ISIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.