Penulis Utama : Hermin Ermawati
NIM / NIP : M3511028
× Infeksi Saluran Kemih (Isk) Adalah Infeksi Mikroorganisme Pada Saluran Kemih Yang Disertai Adanya Kolonisasi Bakteri Di Dalam Urin (Bakteriuria). Terapi Utama Pada Pasien Isk Adalah Antibiotik. Penelitian Bertujuan Untuk Mengevaluasi Penggunaan Antibiotik Isk Pada Pasien Yang Digunakan Oleh Pasien Isk Selama Tahun 2013 Di Rsud Kota Yogyakarta Dibandingkan Dengan Guidelines On Urological Infections Tahun 2013. Penelitian Ini Merupakan Jenis Penelitian Non-Eksperimental Dan Bersifat Deskriptif Secara Retrospektif. Teknik Pengambilan Sampel Menggunakan Purposive Sampling. Hasil Penelitian Menunjukkan Antibiotik Yang Digunakan Adalah Ceftriaxon 48,15%, Ciprofloxacin 20,38%, Cefuroxime 18,52%, Cefadroxil 3,70%, Cefixime 3,70%, Amoxcillin 1,85%, Ceftazidime 1,85% Dan Eritromisin 1,85%. Berdasarkan Evaluasi Kesesuaian Obat, Hasilnya Adalah 20,37% Tepat Dosis Dan 70,37% Tepat Obat.
×
Penulis Utama : Hermin Ermawati
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M3511028
Tahun : 2014
Judul : Evaluasi Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Infeksi Saluran Kemih Di Instalasi Rawat Inap Rsud Yogyakarta Tahun 2013
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.MIPA - 2014
Program Studi : D-3 Farmasi
Kolasi :
Sumber : UNS-F.MIPA Progdi. Farmasi-M3511028-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Wisnu Kundarto, S.Farm., Apt
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.