Penulis Utama : Yeva Fadhilah Ashari
NIM / NIP : M0110087
× Suatu Graf Sederhana G = (V,E) Memiliki Selimut (A, D)-H-Anti Ajaib, Hanya Jika Setiap Sisi Dari E(G) Terletak Pada Minimal Satu Subgraf Dari G Yang Isomor- _K Dengan Graf H Dan Terdapat Fungsi Bijektif F : V (G)∪E(G) → {1, 2, . . . , |V (G)| + |E(G)|} Sedemikian Sehingga Untuk Setiap Subgraf H′ Dari G Yang Isomor _K Dengan Graf H, Kumpulan Dari Bobot H-Nya W(H′) = ∑ V∈V (H′ ) F(V) + ∑ E∈E(H′ ) F(E) Membentuk Barisan Aritmatika A, A + D, A + 2d, ..., A + (T − 1)D Dengan A Dan D Adalah Bilangan Bulat Positif Serta T Adalah Banyaknya Subgraf Dari G Yang Isomor_K Dengan H. Jika F(V (G)) = {1, 2, ..., |V (G)|}, Maka Pelabelan Selimut (A, D)-H-Anti Ajaib Disebut Dengan Pelabelan Selimut (A, D)-H-Anti Ajaib Super. Penelitian Ini Bertujuan Untuk Menentukan Pelabelan Selimut (A, D)-H-Anti Ajaib Super Pada Graf Lintasan Korona Lintasan Pn⊙Pm Dengan H = Pk⊙Pm Untuk 2 ≤ K ≤ N−1, Graf Siklus Korona Siklus Cn⊙Cm Dengan H = Pn−1⊙Cm, Dan Graf Roda Korona Berpangkat K Dengan Graf Siklus Wn ⊙K Cn Dengan H = Wn. Hasil Dari Penelitian Menunjukkan Bahwa Graf Pn⊙Pm Adalah (A, D)-Pk⊙Pm-Anti Ajaib Super Untuk 2 ≤ K ≤ N−1, Graf Cn⊙Cm Adalah (A, D)-Pn−1⊙Cm-Anti Ajaib Super, Dan Graf Wn⊙Kcn Adalah (A, D)-Wn-Anti Ajaib Super Untuk Nilai D Yang Bervariasi.
×
Penulis Utama : Yeva Fadhilah Ashari
Penulis Tambahan : 1.
2.
NIM / NIP : M0110087
Tahun : 2014
Judul : Pelabelan Selimut (A,D)-H-Anti Ajaib Super Pada Koronasi Beberapa Kelas Graf
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.MIPA - 2014
Program Studi : S-1 Matematika
Kolasi :
Sumber : UNS-F.MIPA Jur.Ilmu Matematika-M0110087-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dra. Mania Roswitha M.Si
2. Titin Sri Martini, S.Si, M.Kom
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.