Penulis Utama : Bintang Indara Jati
NIM / NIP : E0010075
× Di Indonesia Masih Banyak Kita Jumpai Adanya Perkawinan Siri. Berdasarkan Hukum Islam Perkawinan Dikatakan Sah Ketika Rukun Dan Syaratnya Telah Terpenuhi, Namun Berdasarkan Hukum Yang Berlaku Di Indonesia Suatu Peristiwa Hukum Harus Ada Pencatatan Termasuk Perkawinan. Apabila Tidak Terjadi Pencatatan Maka Perkawinan Tersebut Tidak Sah Di Depan Hukum Dan Anak Yang Terlahir Dari Perkawinan Tersebut Juga Tidak Memiliki Status Hukum Yang Sah. Penelitian Ini Bertujuan Untuk Mengetahui Hal-Hal Yang Berkaitan Dengan Status Anak Yang Lahir Dari Perkawinan Siri Dan Hak Waris Anak Yang Lahir Dari Perkawinan Siri Dalam Kasus Perkawinan Siri Antara Macicha Mochtar Dengan Almarhum Moerdiono. Penelitian Ini Menggunakan Metodologi Penelitian Yuridis Normatif, Yaitu Dengan Mengkaji Peraturan Perundang-Undangan, Teori Hukum Dan Yurisprudensi Yang Berhubungan Dengan Masalah Yang Dibahas. Penelitian Hukum Normatif Atau Penelitian Hukum Kepustakaan Yang Bersifat Preskriptif Atau Terapan. Jenis Data Yang Digunakan Adalah Sumber Penelitian Sekunder, Yang Diperoleh Melalui Studi Kepustakaan Dan Yang Berkaitan Dengan Permasalahan Yang Diteliti Diantaranya Peraturan Perundang-Undangan, Dokumen-Dokumen Resmi, Buku-Buku, Serta Jurnal Ilmiah Yang Berkaitan Dengan Pokok Penelitian. Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwa Anak Yang Lahir Dari Perkawinan Siri Tetap Tidak Memiliki Status Hukum Di Indonesia Karena Anak Tersebut Terlahir Dari Perkawinan Yang Tidak Sah Menurut Hukum Indonesia Dan Si Anak Tidak Mendapatkan Hak Waris Atas Ayah Kandungnya. Tetapi Seiring Dengan Adanya Perkembangan Tekhnologi Dan Jaman, Anak Yang Terlahir Dari Perkawinan Siri Dapat Diketahui Ayah Biologisnya Dengan Menggunakan Test Dna, Sehingga Sang Anak Dapat Terpenuhi Haknya
×
Penulis Utama : Bintang Indara Jati
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : E0010075
Tahun : 2014
Judul : Status Anak Dan Hak Waris Anak Atas Harta Ayah Biologisnya Yang Lahir Dari Perkawinan Siri Dalam Hukum Islam (Studi Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 46/Puu_Viii/2010)
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.Hukum - 2014
Program Studi : S-1 Ilmu Hukum
Kolasi :
Sumber : UNS-F.Hukum Jur Ilmu Hukum-E0010075-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Mohammad Adnan, S.H., M.Hum.
2. Solikhah, Sh. Mh.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Hukum
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.