Penulis Utama : Desy Hidayati
NIM / NIP : K7410044
× Tujuan Penelitian Ini Adalah Untuk Mengetahui: (A) Pengaruh Car Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Yang Diukur Menggunakan Roa; (B) Pengaruh Bopo Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Yang Diukur Menggunakan Roa; (C) Pengaruh Ncom Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Yang Diukur Menggunakan Roa; (D) Pengaruh Npf Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Yang Diukur Menggunakan Roa; (E) Pengaruh Fdr Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Yang Diukur Menggunakan Roa; (F) Penerapan Materi Pembelajaran Mengenai Profitabilitas Perbankan Syariah Pada Mata Kuliah Akuntansi Perbankan Syariah; (G) Hambatan-Hambatan Yang Menyebabkan Tidak Tersampaikannya Materi Pembelajaran Profitabilitas Perbankan Syariah Pada Mata Kuliah Akuntansi Perbankan Syariah. Sesuai Dengan Tujuan Penelitian Maka Penelitian Ini Menggunakan Metode Mixed Methodology (Metode Campuran Kuantitatif Dan Kualitatif). Sampel Diambil Dengan Teknik Purposive Sampling. Teknik Pengumpulan Data Yang Digunakan Pada Penelitian Kuantitatif Mengeksplorasi Laporan Keuangan Bank Syariah Mandiri, Bank Rakyat Indonesia Syariah, Bank Negara Indonesia Syariah Dan Bank Mega Syariah Tahun 2011 Hingga 2013, Teknik Pengumpulan Data Yang Digunakan Pada Penelitian Kualitatif Adalah Wawancara Dan Dokumentasi. Teknik Analisis Data Untuk Penelitian Kuantitatif Menggunakan Regresi Linier Sederhana, Sedangkan Pada Penelitian Kualitatif Menggunakan Analisis Data Model Interaktif Terdiri Dari Pengumpulan Data, Reduksi Data, Penyajian Data, Dan Penarikan Kesimpulan. Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwa: (A) Tidak Terdapat Pengaruh Antara Car Terhadap Roa Dengan Koefisien -0,065 Dan Nilai Probabilitas 0,123 (P<0,05). (B) Bopo Memiliki Pengaruh Negatif Terhadap Roa Dengan Koefisien 0,568 Dan Nilai Probabilitas 0,00 (P<0,05). (C) Tidak Terdapat Pengaruh Antara Ncom Terhadap Roa Dengan Koefisien 0.003 Dan Nilai Probabilitas 0,703 (P<0,05). (D) Npf Memiliki Pengaruh Negatif Terhadap Roa Dengan Koefisien 0,149 Dan Nilai Probabilitas 0,007 (P<0,05). (E) Tidak Terdapat Pengaruh Antara Fdr Terhadap Roa Dengan Koefisien 0,019 Dan Nilai Probabilitas 0,348 (P<0,05). (F) Materi Pembelajaran Mengenai Profitabilitas Perbankan Syariah Tidak Diterapkan Pada Mata Kuliah Akuntansi Perbankan Syariah. (G) Hambatan-Hambatan Yang Menyebabkan Tidak Tersampaikannya Materi Adalah: (1) Materi Tidak Tercantum Dalam Silabus Mata Kuliah Akuntansi Perbankan Syariah, (2) Kurangnya Waktu Dalam Kegiatan Pembelajaran, (3) Penyampaian Materi Hanya Secara Teksbook Kepada Mahasiswa
×
Penulis Utama : Desy Hidayati
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K7410044
Tahun : 2014
Judul : Pengaruh Rasio Capital, Asset, Earning, Dan Liquidity Terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah Sebagai Pendalaman Materi Pembelajaran Akuntansi Perbankan Syariah Di Bkk Akuntansi Pendidikan Ekonomi J.Ips Fkip Uns
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.KIP - 2014
Program Studi : S-1 Pendidikan Ekonomi Akuntansi
Kolasi :
Sumber : UNS-F.KIP Jur. Pendidikan Ekonomi-K7410044-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dra. Witurachmi, M.M
2. Elvia Ivada, S.E, M.Si, Akt
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.