Penulis Utama : Kunthi Ksama Wimatsari
NIM / NIP : F1312070
× Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh kinerja lingkungan perusahaan dalam laporan tahunan terhadap tingkat pengungkapan informasi pertanggungjawaban sosial perusahaan (CSR disclosure) serta kinerja finansial dengan tingkat pengungkapan informasi pertanggungjawaban sosial perusahaan (CSR disclosure). Metode pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Data diambil pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2012 yang memiliki data keuangan yang lengkap sesuai dengan kebutuhan penulis. Data yang dibutuhkan antara lain Data pengungkapan pertanggungjawaban sosial perusahaan, kinerja perusahaan, dan kinerja keuangan perusahaan diperoleh dari laporan tahunan perusahaan tahun 2012, yang diperoleh dari Indonesian Capital Market Directory (www.icmd.co.id), Indonesia Stock Exchange, pojok Bursa Efek UNS, PROPER Lingkungan dari Kementrian Lingkungan Hidup, dan situs resmi perusahaan serta berbagai sumber lainnya. Dengan menggunakan metode purposive sampling, sampel sebesar 75 perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja lingkungan berpengaruh terhadap kinerja Keuangan (ROA). Penelitian ini telah memenuhi semua uji asumsi klasik, meliputi pengujian normalitas, pengujian multikolieritas, pengujian autokorelasi, dan pengujian heteroskedasitas.
×
Penulis Utama : Kunthi Ksama Wimatsari
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F1312070
Tahun : 2014
Judul : Pengaruh Kinerja Lingkungan Terhadap Corporate Social Responsibility (Csr) Disclosure Dan Kinerja Finansial Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.Ekonomi - 2014
Program Studi : S-1 Akuntansi Non Reguler
Kolasi :
Sumber : UNS-F.Ekonomi Jur. Akuntansi-F.1312070-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Halim Dedy Perdana, S.E., M.S.M, M.Rech, Ak.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.