Penulis Utama : Tiyas Asmarani
NIM / NIP : C9611019
×

Laporan tugas akhir ini dilatarbelakangi permasalahan bagaimanakah cara meningkatkan motivasi dan hasil belajar bahasa mandarin kelas X SMA Negeri 1 Wonogiri. Metode yang dipilih adalah metode ice breaker yang diharapkan dapat membantu permasalahan tersebut. Oleh karena itu, hal yang dibahas dalam laporan tugas akhir ini yaitu bagaimana metode ice breaker ini dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar bahasa mandarin kelas X SMA Negeri 1 Wonogiri. Dan untuk mengetahui kendala yang dialami selama proses belajar dan bagaimana solusinya. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa penggunaan ice breaker dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar bahasa mandarin kelas X SMA Negeri 1 Wonogiri. Pembelajaran ice breaker juga lebih efektif daripada pembelajaran konvensional terhadap hasil dan motivasi belajar bahasa mandarin siswa kelas X SMA Negeri 1 Wonogiri. Saran yang dapat diberikan adalah perlunya pembelajaran dengan ice breaker untuk meningkatkan hasil dan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran bahasa mandarin.

×
Penulis Utama : Tiyas Asmarani
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : C9611019
Tahun : 2014
Judul : Ice Breaker Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Bahasa Mandarin Siswa Kelas X Sman 1 Wonogiri
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.Sastra Dan Seni Rupa - 2014
Program Studi : D-3 Sastra Tionghoa
Kolasi :
Sumber : UNS-F.SSR Prog DIII Bahasa China-C9611019-2014
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Teguh Sarosa, SS, M. Hum
2. Susy Indrawati Santoso, B. Ed., M.A
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Sastra dan Seni Rupa
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.