Penulis Utama : Eko Budi Susilo
NIM / NIP : M0110022
×

<!--[if gte mso 9]><xml> </xml><![endif]-->

 

Eko Budi Susilo, 2015. PENDUGA RASIO PADA PENGAMBILAN SAMPEL ACAK SEDERHANA MENGGUNAKAN KOEFISIEN REGRESI, KURTOSIS, DAN KORELASI . Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sebelas Maret.

 

Penduga rasio dapat digunakan untuk menduga rata-rata populasi ketika korelasi antara variabel penelitian dan variabel bantu positif. Penduga rasio yang digunakan adalah penduga rasio menggunakan koefisien regresi, kurtosis, dan korelasi.

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji ulang penduga rasio menggunakan koefisien regresi, kurtosis dan korelasi serta rata-rata kuadrat sesatan dari penduga tersebut. Penurunan ulang rata-rata kuadrat sesatan dilakukan dengan pendekatan deret Taylor. Penduga rasio ini diterapkan untuk menduga rata-rata produksi padi di Jawa Tengah tahun 2013. Pengambilan sampel dilakukan dengan sampel acak sederhana.

Berdasarkan hasil dan pembahasan diperoleh rata-rata kuadrat sesatan  ?ypr yaitu penduga rasio menggunakan koefisien regresi, kurtosis, dan korelasi. Dengan n = 50 diperoleh hasil penduga rata-rata produksi padi sebesar 18.715,68 ton.

Kata kunci: penduga rasio, acak sederhana, produksi padi, koefisien regresi, koefisien kurtosis, koefisien korelasi.

<!--[if gte mso 9]><xml> Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE </xml><![endif]--><!--[if gte mso 9]><xml> </xml><![endif]--><!--[if gte mso 10]> <style> /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin-top:0cm; mso-para-margin-right:0cm; mso-para-margin-bottom:10.0pt; mso-para-margin-left:0cm; line-height:115%; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:"Calibri","sans-serif"; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin; mso-bidi-font-family:"Times New Roman"; mso-bidi-theme-font:minor-bidi;} </style>

×
Penulis Utama : Eko Budi Susilo
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M0110022
Tahun : 2015
Judul : Penduga Rasio Pada Pengambilan Sampel Acak Sederhana Menggunakan Koefisien Regresi, Kurtosis, Dan Korelasi
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2015
Program Studi : S-1 Matematika
Kolasi :
Sumber : UNS-FMIPA Jur. Matematika-M.0110022-2015
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Isnandar Slamet, M.Sc., Ph.D.
2. Dra. Yuliana Susanti, M.Si.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.