×
BSTRAK
Tujuan Penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar Senam Lantai Loncat HarimauSiswa kelas X Mesin 1 SMK PGRI 1 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015.
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Yang dilaksanakan dalam dua siklus, dengan tiap siklus terdiri atas perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Subjek penelitian adalah siswa kelas X Mesin 1 SMK PGRI 1 Surakarta yang berjumlah 23 Siswa yang terdiri dari 23 siswa putra semua. Sumber data berasal dari guru, siswa dan peneliti. Teknik pengumpulan data adalah dengan observasi, angket, dan dokumentasi atau arsip.Validitas data menggunakan teknik triangulasi data. Analisis data menggunakan teknik deskriptif yang didasarkan pada analisis kualitatif dengan prosentase.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa melalui alat bantu pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar senam lantai loncat harimau dari prasiklus ke siklus I dan dari siklus I ke siklus II.Dari hasil analisis yang diperoleh peningkatan hasil belajar senam lantai loncat harimaupada Siklus I dari 23 siswa mencapai 52,17 % atau sebanyak 12 siswa sudah masuk kriteria tuntas dan pada Siklus II meningkat mencapai 86,95 % atau sebanyak 20 siswa sedangkan 3 siswa lainnya belum tuntasdengan KKM 2,66.
Simpulan penelitian ini adalah dengan penerapan alat bantu pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar senam lantai loncat harimau pada siswa kelasX Mesin 1SMK PGRI 1 Surakarta TahunPelajaran 2014/2015.
Kata Kunci:HasilBelajar, Senam Lantai Loncat Harimau, Alat Bantu Pembelajaran.
ABSTRACT
The purpose of this research is to improve learning outcomes gymnastics floor exercises jump teger through a learning tool in the classroom studens X Mesin 1 SMK PGRI 1Surakarta academic year 2014/2015
This research is a classroom action research (CAR). This study was conducted in two cycles, with each cycle consisting of planning, action, observation and reflection. The subjects were students of class X Mesin 1 SMK PGRI 1 Surakarta with the amount of 23 students consisting of 23 boys. The source of data derived from teachers, students and researchers. The data collection technique is the observation, questionnaires, and documentation or records. The validity of the data is using data triangulation technique. Data were analyzed using descriptive techniques that are based on a qualitative analysis of the percentage
The results of this study indicate that through the implementation of the tools of learning approach can improve learning's result of the jump a tiger in the gymnastic floor from pre cycle to the first cycle and from cycle I to cycle II. From the results of the analysis, the increase of the learning's result on the jump a tiger in the gymnastic flooron the first cycle of 23 students reached 52,17% or as many as 12 students have completed the criteria entered in Cycle II and increase to 86,95% or as many as 20 students, while 3 other students have not reached the KKM of 2,66.
The conclusions of this study is the application through a learning tool to improve learning outcomes floor gymnastics jum teger grade students X Mesin 1 SMK PGRI 1 Surakarta academic year 2014/2015.
Key Word : Learning Outcomes, Gymnastics Floor Tiger Jump, Learning Tools.