Penulis Utama : Rita Widiasari
NIM / NIP : D1512072
×

Abstrak

Rita widiasari, D1512072, 2015. “Administrasi Penggajian Pegawai Di Dinas Pekerjaan Umum Karanganyar”. Program Studi Diploma III Manajemen Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Gaji merupakan yang sangat penting bagi kelangsungan hidup manusia, karena dengan gaji manusia dapat memebeli kebutuhan yang dibutuhkan untuk bertahan hidup. Pengertian dari gaji itu sendiri adalah balas jasa dalam bentuk uang yang diterima oleh seseorang tenaga kerja atas pekerjaan yang telah dilakukannya. Kantor Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Karanganyar adalah kantor yang memberikan pelayanan jasa kepada masyarakat, pemberian gaji pegawai Kantor Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Karanganyar mengacu pada kebijakan gaji pegawai. Penggajian membutuhkan proses untuk sampai kepada pegawai, maka dari itu dibutuhkan administrasi didalam penggajian pegawai. Dalam suatu kantor administrasi merupakan hal penting dan tidak dapat dipisahkan dari proses pencapaian tujuan yang telah ditetapkan sebelumnya oleh kentor tersebut. Karena didalam administrasi terkandung unsur kerjasama, adanya sekelompok manusia, dan adanya tujuan yang akan dicapai. Pengamatan ini dilakukan di Kantor Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Karanganyar untuk mengetahui kebijakan gaji di DPU Karanganyar dan administrasi penggajian yang merupakan proses pelaksanaan pencairan gajisampai kepada pegawai serta ketepatan dalam proses pelaksanaannya.

Kata Kunci : Administrasi Penggajian Pegawai

 

×
Penulis Utama : Rita Widiasari
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : D1512072
Tahun : 2015
Judul : Administrasi Penggajian Pegawai Di Dinas Pekerjaan Umum Karanganyar
Edisi :
Imprint : Surakarta - FISIP - 2015
Program Studi : D-3 Manajemen Administrasi
Kolasi :
Sumber : UNS-FISIP Prog. D III Manajemen Administrasi-D.1512072-2015
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Suharsono
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. ISIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.