Penulis Utama : Gular Febrianto
NIM / NIP : K7411072
×

ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan aktivitas belajar
siswa kelas XI AP 1 pada mata pelajaran Pengantar Administrasi SMK Negeri 3
Surakarta melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw.
Jenis penelitian yang dilakukan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK).
Subyek penelitian ini adalah siswa XI AP 1 di SMK Negeri 3 Surakarta Tahun
Pelajaran 2014/2015 yang berjumlah 30 siswa. Penelitian ini dilaksanakan dengan
melibatkan guru mata pelajaran Pengantar Administrasi, peneliti dan partisipasi siswa.
Teknik pengumpulan data menggunakan: (a) observasi, (b) wawancara, dan (c)
dokumentasi. Prosedur penelitian meliputi tahap: (a) perencanaan tindakan, (b)
pelaksanaan tindakan, (c) observasi dan interprestasi, dan (d) analisis dan refleksi.
Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa penerapan model
pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa. Hal
ini terbukti pada siklus I dan siklus II aktivitas belajar siswa terus meningkat. Sebelum
diterapkan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw. Aktivitas belajar siswa pada
aspek visual activities 41,70%, oral activities 32,50%, listening activities 46,70%,
mental activities 39,16%, emotional activities 40,90%. Pada siklus I aktivitas belajar
siswa pada aspek visual activities meningkat 25,80% menjadi 67,50%, oral activities
meningkat 24,20% menjadi 56,70%, listening activities meningkat 22,46% menjadi
69,16%, mental activities meningkat 16,74% menjadi 55,90%, emotional activities
meningkat 19,10% menjadi 60,00%. Pada siklus II aktivitas belajar siswa pada aspek
visual activities meningkat 13,33% menjadi 80,83%, oral activities meningkat 19,96%
menjadi 76,66%, listening activities meningkat 9,17% menjadi 78,33%, mental
activities meningkat 19,93% menjadi 75,83%, emotional activities meningkat 16,66%
menjadi 76,66%.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan penerapan model
pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa pada
mata pelajaran Pengantar Administrasi.
Kata Kunci : belajar, aktivitas, kooperatif, dan jigsaw
ABSTRACT
The purpose of this research is to know the improvement of learning
activeness of the students class XI AP 1 on the introduction office administration
subject in SMK Negeri 3 Surakarta through the application of cooperative tipe jigsaw.
The type of research conducted by the researchers is the Classroom Action
Research (CAR). The subject of this research is the students of class XI AP 1 in SMK
Negeri 3 Surakarta academic year 2014/2015 that amounted to 30 students. This
research was carried out by involving teachers of introduction office administration
subject, researchers and the participation of students. The technique of data collection
was done through several activities such as: (a) observation, (b) interview, and (c)
documentation. The research procedures are: (a) planning, (b) implementation, (c)
observation and interpretation, and (d) analysis and reflection.
The results of the research showed that the application of cooperative learning
type jigsaw could improve learning activeness of the students. The learning activeness
of the students was improving significantly as indicated in cycle I and II. Prior to the
application of cooperative learning type jigsaw, the visual activities, oral activities,
listening activities, mental activities, and emotional activities also improved to
41,70%, 32,50%, 46,70%, 39,16% and 40,90% respectively.
In cycle I, the class average score, which reflected the activities of the students
improved the visual activities, oral activities, listening activities, mental activities, and
emotional activities also improved to 67,50%, 56,70%, 69,16%, 55,90% and 60,00%
respectively. In cycle II, the class average score, which reflected the activities of the
students improved the visual activities, oral activities, listening activities, mental
activities, and emotional activities also improved to 80,83%, 76,66%, 78,33%, 75,83%
and 76,66% respectively. Thus, a conclusion could be drawn that the application of
cooperative learning type jigsaw could improve learning activeness of the students in
the introduction office administration subject.
Keywords: cooperative learning, jigsaw, learning activeness

×
Penulis Utama : Gular Febrianto
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : K7411072
Tahun : 2015
Judul : Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Pengantar Administrasi Kelas XI Administrasi Perkantoran SMK Negeri 3 Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015
Edisi :
Imprint : Surakarta - FKIP - 2015
Program Studi : S-1 Pendidikan Ekonomi Akuntansi
Kolasi :
Sumber : UNS-FKIP Jur. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial-K7411072-2015
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Djoko Santoso Th, M.Pd
2. Susantiningrum, S.Pd, S.E, M.AB
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.