Penulis Utama : Andika Aisiyah
NIM / NIP : X8110001
×

ABSTRAK
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui metode story reading
dapat meningkatkan pengenalan membaca anak di Bustanul Athfal Aisyiyah Waru II
Baki Sukoharjo.
Penelitian ini merupakan jenis penelitian tindakan kelas (PTK) dan terdiri dari
2 siklus. Setiap siklus dilaksanakan 4 tahap yaitu perencanaan (planning), tindakan
(action), observasi (observing) dan refleksi (reflecting). Empat langkah utama yang
saling berkaitan itu disebut satu siklus. Teknik pengumpulan data dilaksanakan
dengan observasi, wawancara, dokumentasi, penugasan atau unjuk kerja. Validitas
data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi metode. Analisis data yang
digunakan peneliti adalah deskripstif komparatif dan analisis kuantitatif dilanjutkan
analisis interaktif.
Hasil Peningkatan pengenalan membaca tersebut dapat dibuktikan dengan
meningkatnya nilai pengenalan membaca pada setiap siklusnya sebelum tindakan
kelas rata- rata pengenalan membaca anak 62,5%, siklus I nilai rata- rata pengenalan
membaca anak 75% dan siklus II nilai rata- rata 87,5% pengenalan membaca
anak.Tingkat ketuntasan belajar anak pada kondisi awalsebanyak 6 anakatau 62,5%,
12 anakatau 75%pada siklus I dan 14 anakatau 87,5% padasiklus II. Dengan
demikian, penggunaan metode story reading dapat meningkatkan pengenalan
membaca anakkelompok B Bustanul Athfal Aisyiyah Waru II Baki Sukoharjo
Semester II.
Kata Kunci : pengenalan membaca permulaan, metode story reading.
ABSTRACT
The aim in this study was to determine the method of story reading can improve
children's introduction read in Bustanul Athfal Aisyiyah Waru II Tray Sukoharjo.
This is the type of the class action (PTK), and consisting of two cycles. Every
stage of the cycle in planning (4); (a) the act of action (observation) andobserving
reflection (reflecting).The top four interlocking loop that is one Data collection
should be conducted by observation techniques, interview, documentation, the of
commissioning. Data validity using a method of triangulation of the sources and
triangulation. Analysis of the data used is descriptive comparative research and
quantitative analysis continued interactive analysis.
The results of the increase in the introduction read it can be proven by
increasing the value of the introduction read on every cycle before the act of reading
the introduction of the class average 62,5%, the average level for the introduction of
the first reading, and 75 % of the average 87,5 % of thesecond reading of the
understanding .The initial conditions for the exhaustiveness at 6 percent, or 62,5
children or 75 % of 12 children and children in the first 14 % or 87,5 in the second
Thus. Theuse of methods story reading can increase the introduction read child group
B Bustanul AthfalAisyiyah Waru tray sukoharjo the second semester II.
Keyword : The introduction of child read , the use of a method of story reading

×
Penulis Utama : Andika Aisiyah
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : X8110001
Tahun : 2015
Judul : Peningkatan Pengenalan Membaca Melalui Metode Story Reading Kelompok B di Bustanul Athfal Aisyiyah Waru II Baki Sukoharjo Semester II Tahun Pelajaran 2011 / 2012
Edisi :
Imprint : Surakarta - FKIP - 2015
Program Studi : S-1 Pendidikan Anak Usia Dini
Kolasi :
Sumber : UNS-FKIP Jur. Pendidikan Guru PAUD-X8110001-2015
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dra. Siti Kamsiyati, S.Pd., M.Pd
2. Drs. Samidi, M.Pd
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. KIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.