Penulis Utama : Gregorius Bagas Satrio
NIM / NIP : F0311054
×

    Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji apakah pengungkapan Sustainability Report berpengaruh terhadap profitabilitas sebuah perusahaan. Variabel independen dari penelitian ini adalah pengungkapan Sustainability Report. Variabel dependen dari penelitian ini adalah profitabilitas perusahaan dengan menggunakan Return on Asset (ROA)dan Earning per Share (EPS) sebagai proksi pengukuran.
    Pengumpulan data menggunakan purposive sampling yaitu perusahaan-Indonesia Sustainability Reporting
Award Tujuan dari pemilihan sampel ini adalah untuk mengetahui apakah pengungkapan Sustainability Report yang baik berpengaruh terhadap profitabilitas
perusahaan.
    Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pengungkapan Sustainability Report berpengaruh signifikan terhadap ROA maupun EPS. Hal ini menunjukkan
bahwa pengungkapan Sustainability Report merupakan aspek yang penting dalam menaikkan profitabilitas perusahaan.

Kata kunci: Pengungkapan Sustainability Report, profitabilitas, ROA, EPS

 

×
Penulis Utama : Gregorius Bagas Satrio
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F0311054
Tahun : 2015
Judul : Pengaruh Pengungkapan Sustainability Report Terhadap Profit Abilitas Perusahaan
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Ekonomi dan Bisnis - 2015
Program Studi : S-1 Akuntansi
Kolasi :
Sumber : UNS-Ekonomi Jur. Ilmu Akuntansi-F.0311054-2015
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. Hasan Fauzi, M.BA., Ph.D., AK.,
2. Sri Murni, S.E., M.Si., Ak.,
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.