Penulis Utama : Dhisa Rindika Putri
NIM / NIP : F1313021
×

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah manajemen laba menjadi salah satu motif perusahan Perbankan di Indonesia dalam melakukan kegiatan CSR. Periode pengamatan penelitian ini dimulai tahun 2008 sampai tahun 2013 dengan menggunakan 36 perusahaan sebagai sampel penelitian, dengan 187 data observasi. Penelitian ini menggunakan analisis regresi 2SLS (two-stage least squares). Hasil analisis menunjukkan sebagai berikut : (1) Penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen laba berpengaruh signifikan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial; (2), Dari kelima variabel kontrol yang digunakan, yaitu SIZE (ukuran perusahaan), ROA (return on assets), DER (debt to equity ratio), COM (pinjaman komersial) , dan INTA (intangible assets), yang berpengaruh positif terhadap tanggung jawab sosial yaitu variabel SIZE, ROA, DER, dan COM.
Kata Kunci : Manajemen Laba, Tanggung Jawab Sosial
ABSTRACT
This study aimed to see whether earnings management becomes one of the motives Banking company in Indonesia in conducting CSR activities. This study observation period beginning in 2008 until 2013 with 36 companies as samples, with 187 observation data. This study uses regression analysis 2SLS (two-stage least squares). The analysis showed the following: (1) This study shows that a significant effect of earnings management on the disclosure of social responsibility; (2) Of the five control variables are used, namely SIZE (size of the company), ROA (return on assets), DER (debt to equity ratio), COM (commercial loans), and INTA (intangible assets), the positive effect on social responsibility variable SIZE, ROA, DER, and COM.
Keywords : Earning Management (EM), Corporate Social Responsibility (CSR)

×
Penulis Utama : Dhisa Rindika Putri
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F1313021
Tahun : 2015
Judul : Pengaruh Manajemen Laba terhadap Tanggung Jawab Sosial pada Industri Perbankan di Indonesia
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Ekonomi dan Bisnis - 2015
Program Studi : S-1 Akuntansi Non Reguler
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Ekonomi dan Bisnis Jur. Akuntansi-F1313021-2015
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Doddy Setiawan, S.E., M.Si, IMRI., Ph.D., Ak.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.