Penulis Utama : Sri Suranti
NIM / NIP : S411402025
×

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dan hubungan antara kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan dan kesetiaan pelanggan pada warung makan di Surakarta
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah semua pelanggan warung makan di Surakarta. Teknik sampling pada penelitian ini menggunakan teknik convenience sampling dengan jumlah 245. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data dan uji hipotesisanalisis regresi. Uji mediasi menggunakan metode Barond and Kenny dan metode StrategiProduct of Coefficient
Berdasarkan hasil analisis data melalui pembuktian hipotesis dan pembahasan, penelitian ini menemukan bahwa (1) Kualitas pelayanan berpengaruh positif pada kesetiaan pelanggan, (2) Kualitas pelayanan berpengaruh positif pada kepuasan pelanggan, (3) Kepuasan pelanggan berpengaruh positif pada kesetiaan, (4) Kepuasan pelanggan memediasi pengaruh kualitas pelayanan pelanggan pada kesetiaan pelanggan
Kata kunci: kualitaspelayanan, kepuasanpelanggan, kesetiaanpelanggan

 

×
Penulis Utama : Sri Suranti
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : S411402025
Tahun : 2016
Judul : Mediasi kepuasan pelanggan dalam hubungan antara kualitas pelayanan dan kesetiaan pelanggan pada warung makan di Surakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - Pascasarjana - 2016
Program Studi : S-2 Manajemen
Kolasi :
Sumber : UNS-Pascasarjana Prog. Studi Manajemen-S.411402025-2016
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Muhammad Cholil
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Sekolah Pascasarjana
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.