Penulis Utama : Wahyu Setio Wibowo
NIM / NIP : R0013107
×

PT. ANTAM Tbk. Gold Mining Business Unit (GMBU) Pongkor memproduksi bahan mentah berupa batuan yang mengandung ore, ore kemudian di olah menjadi produk setengah jadi yang disebut dore bullion. Proses produksi memerlukan suatu prosedur dan peralatan yang canggih dan kompleks, sehingga hal tersebut dapat menimbulkan berbagai macam risiko bahaya misalnya kecelakaan kerja, kebakaran, kelelahan kerja, peledakan, penyakit akibat kerja dan terjadi pencemaran terhadap lingkungan hidup sekitarnya.Kelelahan kerja memberi kontribusi 50% terhadap terjadinya kecelakaan kerja. Hasil observasi di lapangan terdapat lingkungan kerja yang ekstrim dan waktu kerja long shift selama 12 jam perhari. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pelaksanaan manajemen kelelahan kerja dan tingkat kelelahan di PT. ANTAM Tbk. GMBU Pongkor.

×
Penulis Utama : Wahyu Setio Wibowo
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : R0013107
Tahun : 2016
Judul : Implementasi Hiperkes Dan Keselamatan Kerja Serta Lingkungan Di Pt Antam (Persero) Tbk Pongkor – Gold Mining Business Unit Bogor Jawa Barat
Edisi : -
Imprint : Surakarta - Fakultas Kedokteran - 2016
Program Studi : D-3 Hiperkes
Kolasi : -
Sumber : UNS-Fakultas Kedokteran-Hiperkes Dan Keselamatan Kerja-R0013107-2016
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN : -
ISBN : -
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Seviana Rinawati SKM., M.Si,
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Kedokteran
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.