Penulis Utama : Farid Firmansyah
NIM / NIP : I8113012
×

Tujuan proyek akhir ini untuk merancang dan membuat rangka sand filter
rotary machine dan mampu menghitung kekuatan rangka Sand Filter Rotary
Machine. Sand filter rotary machine dengan dimensi 1249,17 x 2400 x 600 mm
dapat menyaring pasir yang halus dan kerikil yang telah terpisah. Pasir halus akan
siap digunakan untuk bahan campuran semen dan kerikil akan digunakan untuk
bahan pengecoran. 
Perhitungan manual terhadap gaya yang bekerja pada rangka semua bagian
menghasilkan nilai tegangan yang terjadi lebih kecil dari tegangan ijin material .
Sehingga material dinyatakan aman digunakan sebagai rangkas sand filter rotary
machine. Simulasi rangka mesin Sand filter rotary machine dengan solidwork
menghasilkan nilai dari Perubahan bentuk (Displacement) terbesar 0,294 mm dan
nilai factor of safety 11,34 sehingga rangka Sand filter rotary machine dinyatakan
aman.

Kata kunci : sand filter rotary machine, pasir, rangka
  
  
 In this final project report discusses in detail about the process of
designing and manufacturing rotary machine sand filter. Before the design of sand
filter  rotary machine, first performed collection observation and information
about what needs to be prepared as the basis of a benchmark field of design. 
The purpose of this final project to design and create the framework sand
filter rotary machine and is able to calculate the power of the framework Sand
Filter Rotary Machine. Sand filters rotary machine with dimensions of 1249.17 x
2400 x 600 mm can filter fine sand and gravel that had been separate . Fine sand
will be ready for use for the mixture of cement and gravel will be used for casting
material .
 Manual calculations of the forces acting in the framework of all the
produce section voltage value that occurs is smaller than the allowable stress of
the material. So that the material is declared safe to use as a sand filter Rangkas
rotary machine . Sand filter simulation machine frame rotary machine with
solidwork generate a value of deformation ( displacement ), the largest value of
0.294 mm and a safety factor of 11.34 so order Sand filters rotary machine
declared safe . 

×
Penulis Utama : Farid Firmansyah
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : I8113012
Tahun : 2016
Judul : Rancang Bangun Sand Filter Rotary Machine Bagian Rangka
Edisi :
Imprint : Surakarta - Fak. Teknik - 2016
Program Studi : D-3 Teknik Mesin Produksi
Kolasi :
Sumber : UNS - Fak. Teknik Prog. Diploma III Teknik Mesin - I8113012 - 2016
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Nurul Muhayat S.T.,M.T
2. Dr. Eng. Syamsul Hadi S.T., M.T
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Teknik
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.