Penulis Utama : Prizkila Nataya Paramitha
NIM / NIP : D1613073
×

ABSTRAK
Kuliah Kerja Media yang dipilih oleh penulis di kota Yogyakarta di Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Yogyakarta yang berlokasi di Jl. Suroto No. 11, Yogyakarta yang bisa diakses di alamat website www.pariwisata.jogjakota.go.id atau instagram/Pariwisata Kota Yogya.Kuliah Kerja Media yang penulis laksanakan selama dua bulan terhitung mulai dari tanggal 1 Febuari 2016 hingga 31 Maret 2016. Dilaksanakan hanya untuk memenuhi Tugas Akhir Diploma III Komunikasi Terapan dengan konsentrasi Public Relations Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Komunikasi adalah kepentingan untuk manusia. Dengan komunikasi orang dapat berinteraksi satu sama lain dalam kehidupan sehari-hari, di tempat kerja, dalam hubungan , dan dimanapun seseorang berada di. Sebuah komunikasi yang efektif sangat penting bagi suatu organisasi. Oleh komunikasi kita bisa membuat saling pengertian , persahabatan, untuk menjaga dari kesalahpahaman, berbagi pengetahuan, melestarikan peradaban dan mencapai tujuan bersama.Tapi, salah komunikasi juga mampu membuat perpecahan atau permusuhan akhirnya kita tidak bisa mencapai pemimpin organisasi tujuan kita dan anggota karena perlu menyadari, memahami dan meningkatkan kemampuan komunikasi. Korelasi antara Ilmu Komunikasi dengan organisasi terletak pada peninjauannya yang terfokus kepada manusia-manusia yang terlibat dalam mencapai tujuan organisasi. Bentuk komunikasi apa yang terjadi, metode,teknik apa yang dipakai media apa yang dipakai dan bagaimana prosesnya, dan faktor apa saja penghambatnya
Setelah menyelesaikan kegiatan Kuliah Kerja Media di Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Yogyakarta penulis menentukan inti dari penulisan Tugas Akhir sebagai berikut: Aktivitas Komunikasi Organisasi Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Yogyakarta yang dilakukan oleh seluruh staff dan karyawan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Yogyakarta sudah sangat baik dalam hal komunikasi. Mulai komunikasi dari atasan ke bawahan maupun bawahan ke atasan.
Kata Kunci: (komunikasi, organisasi)

 

×
Penulis Utama : Prizkila Nataya Paramitha
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : D1613073
Tahun : 2016
Judul : Aktivitas Komunikasi Organisasi Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Yogyakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - F.Isip - 2016
Program Studi : D-3 Public Relation
Kolasi :
Sumber : UNS-F.Isip Prog.DIII Komunikasi Terapan-D1613073-2016
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dra. Herning Suryo, M.Si
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. ISIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.