Penulis Utama : Bintang Ready Apriyadi
NIM / NIP : F0210043
×

Penelitian ini mengidentifikasi segmentasi pasar pada masyarakat yang cenderung memilih makanan tradisional di Solo dengan menggunakan pola gaya hidup berdasarkan AIO (Activity, Interest and Opinion). Data terdiri dari 140 responden menggunakan metode convenience sampling. Hierarchical cluster digunakan untuk menganalisis masalah segmentasi. Hasil menunjukkan bahwa ada lima segmen yaitu: nilai keluarga yang aktif, kaum liberal yang terpelajar, kehidupan tenang yang konservatif, sukses berbasis ekstrovert, pejuang sosial. Temuan ini dapat digunakan oleh pemasar dalam mempertimbangkan strategi mereka terkait target segmen. 
Kata kunci: segmentasi pasar, gaya hidup, AIO, makanan tradisional.

 

×
Penulis Utama : Bintang Ready Apriyadi
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : F0210043
Tahun : 2016
Judul : Segmentasi gaya hidup masyarakat yang cenderung memilih makanan tradisional di Solo
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. Ekonomi dan Bisnis - 2016
Program Studi : S-1 Manajemen
Kolasi :
Sumber : UNS-F. Ekonomi dan Bisnis Jur. Manajemen-F.0210043-2016
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Budhi Haryanto M.M.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Ekonomi dan Bisnis
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.