Penulis Utama : Rizky Ade Kurnia
NIM / NIP : M0212066
×

Input impedance dari pipa yang bocor dapat digunakan untuk menghitung besar jari-jari dari kebocoran tersebut. Perubahan impedansi pada pipa dapat mengakibatkan perubahan refleksi dari gelombang akustik yang dapat terukur dengan reflektometer sinyal akustik. Pada penelitian ini dilakukan simulasi input impedance pipa yang memiliki sebuah kebocoran. Variasi kebocoran dibuat memiliki jari-jari 0,001 ???? dan 0,002 ????. Hasil dari simulasi input impedance pada penelitian ini dibandingkan dengan hasil simulasi dari perangkat lunak Acoustic Research Tool (ART). Kemudian hasil simulasi input impedance ini digunakan untuk menghitung kembali jari-jari kebocoran pada pipa. Hasil dari perhitungan ini kemudian dibandingkan dengan nilai masukan yang diberikan. Untuk pipa dengan jari-jari kebocoran 0,001???? didapatkan hasil perhitungan jari-jari kebocoran sebesar (0,001006 ±0,000005) ????, dan untuk pipa dengan jari-jari kebocoran 0,002 ???? didapatkan hasil perhitungan jari-jari kebocoran sebesar (0,002013 ±0,000009) ????.
Kata kunci: Input impedance, reflektometer sinyal akustik, simulasi, Acoustic Research Tool (ART), kebocoran pipa

×
Penulis Utama : Rizky Ade Kurnia
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M0212066
Tahun : 2016
Judul : Prediksi Jari-Jari Kebocoran Pipa Berdasarkan Input Impedance
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. MIPA - 2016
Program Studi : S-1 Fisika
Kolasi :
Sumber : UNS-F. MIPA Jur. Sains-M.0212066-2016
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Artono Dwijo Sutomo S.Si, M.Si
2. Drs. Darmanto, M.Si
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.