Penulis Utama | : | Tri Muljani |
NIM / NIP | : | S421408016 |
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis finansial usaha tahu dan pengelolaan limbah cair industri tahu di Desa Purwogondo Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo. Penelitian ini dilakukan di usaha tahu Desa Purwogondo Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo, dengan pemilik Bapak Suyoto. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis kualitatif dilakukan untuk mengetahui karakteristik perusahaan tahu dan analisis kuantitatif dilakukan untuk mengetahui keadaan perusahaan secara ekonomi finansial. Hasil penelitian menunjukkan hasil analisis finansial berdasarkan Return of Invesment (ROI) diketahui bahwa aset yang ada mampu digunakan untuk memperoleh return sebesar 150%; R/C Ratio adalah 17.42 atau > 1 yang berarti usaha pabrik tahu menguntungkan. Hasil analisis lingkungan usaha tahu di Kabupaten Sukoharjo menunjukkan bahwa limbah cair tahu sampel setelah diuji dampaknya pada air bersih di sekitarnya ternyata tidak memiliki dampak yang signifikan. Pada pencemaran udara bau, secara kimiawi dapat digunakan Deogone ataupun Biomars.
Kata Kunci: Analisis Finansial, Usaha Tahu, Limbah Cair
Penulis Utama | : | Tri Muljani |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | S421408016 |
Tahun | : | 2016 |
Judul | : | Analisis Finansial Usaha Tahu dan Limbah Cair di Desa Purwogondo Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Pascasarjana - 2016 |
Program Studi | : | S-2 Ekonomi Pembangunan |
Kolasi | : | |
Sumber | : | UNS-F. Pascasarjana Progdi. Ekonomi dan Studi Pembangunan-S.421408016-2016 |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Tesis |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Prof. Dr. Mugi Rahardjo, M.Si. 2. Dr. Akhmad Daerobi, M.S. |
Penguji | : | |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Sekolah Pascasarjana |
File | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|