Penulis Utama : Husnah Rofiko
NIM / NIP : M0212042
×

Strontium Titanat (SrTiO3) dengan variasi suhu sintering telah dibuat dengan metode co-precipitation.Variasi suhu sintering yang digunakan yaitu 700oC, 800oC, dan 900oC dengan waktu tahan 4 jam.SrTiO3 dibuat dari bahan dasar Strontium Nitrat dan Titanium Tetrabutoksida.Sampel SrTiO3 dikarakterisasi menggunakan X-Ray Diffraction (XRD), Scanning Electron Microscopy (SEM), Resistance Capacitance Inductance (RCL) meter, dan Sawyer Tower. Hasil karakterisasi XRD menunjukkan bahwa variasi suhu sintering mempengaruhi ukuran kristal dan ukuran butir dari SrTiO3. Konstanta dielektrik tertinggi diperoleh pada SrTiO3 dengan suhu sintering 900oC yaitu 137.Hasil uji menggunakan Sawyer Tower menunjukkan bahwa SrTiO3 bersifat paraelektrik.

 Kata kunci: Strontium Titanat, Co-precipitation, konstanta dielektrik, paraelektrik

×
Penulis Utama : Husnah Rofiko
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M0212042
Tahun : 2016
Judul : Pengaruh Variasi Suhu Sintering Padapembuatanstrontium Titanat Menggunakan Metodeco-Precipitation Terhadap Struktur Mikro dan Sifat Dielektrik
Edisi :
Imprint : Surakarta - F. MIPA - 2016
Program Studi : S-1 Fisika
Kolasi :
Sumber : UNS-F. MIPA Jur. Sains-M.0212042-2016
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Yofentina Iriani, M.Si
2. 2. Dr. Eng. Risa Suryana, M.Si
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.