Penulis Utama | : | Evelyne Gita Alodya |
NIM / NIP | : | F1214033 |
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pengungkapan corporate social responsibility, yang dimoderasi oleh variabel moderasi kapabilitas dan kompleksitas, dengan variabel kontrol leverage dan ukuran perusahaan terhadap default risk perusahaan pada perusahaan yang tercatat di Pefindo tahun 2010 - 2014. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh perusahaan Non Keuangan yang terdaftar pada Pefindo pada tahun 2010 - 2014. Sampel diambil dengan metode purposive sampling. Analisis data dilakukan dengan menggunakan regresi linier berganda. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa 1). Pengungkapan corporate social responsibility tidak berpengaruh terhadap penurunan default risk perusahaan. 2). Variabel moderasi kapabilitas tidak berpengaruh terhadap hubungan CSR dengan default risk perusahaan. 3). Variabel moderasi kompleksitas tidak berpengaruh terhadap hubungan CSR dengan default risk perusahaan.
Kata kunci : corporate Social responsibility, kapabilitas, kompleksitas, default risk, hutang, ukuran perusahaan
Penulis Utama | : | Evelyne Gita Alodya |
Penulis Tambahan | : | - |
NIM / NIP | : | F1214033 |
Tahun | : | 2016 |
Judul | : | Analisis Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Default Risk Perusahaan |
Edisi | : | |
Imprint | : | Surakarta - Fak.Ekonomi dan Bisnis - 2016 |
Program Studi | : | S-1 Manajemen Non Reguler |
Kolasi | : | |
Sumber | : | UNS - Fak.Ekonomi dan Bisnis Jur.Manajemen - F1214033 - 2016 |
Kata Kunci | : | |
Jenis Dokumen | : | Skripsi |
ISSN | : | |
ISBN | : | |
Link DOI / Jurnal | : | - |
Status | : | Public |
Pembimbing | : |
1. Arum Setyowati, S.E., M.M |
Penguji | : | |
Catatan Umum | : | |
Fakultas | : | Fak. Ekonomi dan Bisnis |
File | : | Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download. |
---|