Penulis Utama : Iik Arifandi
NIM / NIP : C0814016
×

ABSTRAK

2018. Desain Interior Pusat Studi Astronomi di Kota Baru Parahyangan Bandungmerupakan sebuah proyek perencanaan & perancangan bangunan dengan asumsi lokasi di Kota Parahyangan Bandung Jawa Barat yang terdiri dari beberapa fasilitas didalamnya, dimana fungsi utama yaitu menginformasikan, memamerkan segala hal yang berkaitan tentang Astronomi, galaksi, nasa dan astronot dengan penyajian materi dan informasi yang menraik, berorientasi pada pengembangan masyarakat dan diharapkan lebih efektif. Tujuan perencanaan dan perancangan Pusar Studi Astronomi ini yaitu : (1) Mempunyai fungsi rekreatif dan edukatif, (2) Dapat menghadirkan suasana menuju masa depan dengan tema futuristic dengan media elektronik canggih sebagai penunjang (3) Pengaplikasian desain dengan konsep “Futuristic” pada perencanaan dan perancangan desain interior. Dari analisis yang dilakukan dapat disimpulkan beberapa hal yaitu : (1) Perancangan desain interior Pusat Studi yang baik adalah dapat memberikan informasi yang menraik serta berorientasi pada pengembangan masyarakat dan lebih efektif, (2) Penggunaan warna, bentuk, material dan pengaplikasian kemajuan teknologi pada desain interior menyesuaikan konsep yang diusung, (3) Suasana ruang dan area yang unik dapat lebih menarik minat pengunjung dengan tanpa mengesampingkan fungsi pusat studi astronomi dan kenyamanan pengunjung.

Kata Kunci; Desain Interior,

×
Penulis Utama : Iik Arifandi
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : C0814016
Tahun : 2018
Judul : Desain Interior Pusat Studi Astronomi di Kota Baru Parahyangan Bandung
Edisi :
Imprint : Surakarta - FSRD - 2018
Program Studi : S-1 Desain Interior
Kolasi :
Sumber : UNS-FSRD Jur. Desain Interior-C0814016-2018
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. IF. Bambang, S.Sk., MT.arch.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Seni Rupa dan Desain
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.