Penulis Utama : Satriyo Wibowo
NIM / NIP : C0814034
×

ABSTRAK

2018. House of Photography adalah tempat untuk pusat kegiatan fotografi bagi semua kalangan yang membutuhkan fasilitas berupa jasa, studi, tempat kegiatan, ataupun semua hal yang berhubungan dengan fotografi. Kota Surakarta menjadi pilihan lokasi karena kurangnya fasilitas studio foto ataupun tempat kegiatan fotografi yang memenuhi kriteria baik kualitas dan kelengkapan. Konsep Retro Fifties dipilih bertujuan untuk menciptakan suasana retro atau masa lalu pada tahun 1950an yang khas dan menyenangkan. House of Photography ini menawarkan semua aspek pada tahun tersebut seperti dari aspek hiburan musik dan film, otomotif, desain visual, atau budaya retro seperti drive-in theater dan masih banyak lagi. Pengguna diharapkan dapat bernostalgia dengan hiburan atau budaya pada tahun 1950an melalui visual pada desain interior yang ditampilkan. Penggunaan material seperti alumunium atau besi finishing chrome, akrilik, fabric, dan penerapan permainan lampu neon akan memberikan kesan Retro tahun 50an. Tidak hanya estetika, tetapi House of Photography juga mengutamakan kenyamanan untuk pengunjung pada fasilitas ruang atauun fasilitas yang ada.

Kata Kunci : Desain Interior, Fotografi, Studio Foto, Retro, Retro Fifties

×
Penulis Utama : Satriyo Wibowo
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : C0814034
Tahun : 2018
Judul : Desain Interior House Of Photography dengan Konsep Retro Fifties di Surakarta
Edisi :
Imprint : Surakarta - FSRD - 2018
Program Studi : S-1 Desain Interior
Kolasi :
Sumber : UNS-FSRD Jur. Desain Interior-C0814034-2018
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Skripsi
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Drs. IF. Bambang, S.Sk., MT.arch.
Penguji :
Catatan Umum :
Fakultas : Fak. Seni Rupa dan Desain
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.