Penulis Utama : Tutik Winarni
NIM / NIP : M3104045
× ABSTRAK Saat ini masih banyak apotek yang menggunakan sistem manual dalam melakukan pencatatan-pencatatan. Selain tidak efisien, penggunaan sistem manual juga memerlukan banyak tenaga dan waktu sehingga efektifitas kerja tidak tercapai. Untuk mengatasi masalah tersebut dibuatlah program sistem informasi stok obat secara komputerisasi sehingga dapat membantu proses penghitungan stok obat, pendataan obat, pendataan pemasok, dan pelanggan, serta mencatat beberapa transaksi diantaranya pembelian, penjualan dan retur. Metode yang digunakan dengan melakukan wawancara kepada pemilik beberapa apotek di kota Ngawi, selain itu dengan observasi serta studi pustaka. Dengan program sistem informasi stok obat yang telah berjalan. Pendataan obat, pemasok, pelanggan dan beberapa transaksi menjadi lebih cepat, efisien dan tidak memerlukan banyak tempat penyimpanan.
×
Penulis Utama : Tutik Winarni
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : M3104045
Tahun : 2007
Judul : Sistem informasi stok obat apotek
Edisi :
Imprint : Surakarta - FMIPA - 2007
Program Studi : D-3 Ilmu Komputer Teknik Informatika
Kolasi :
Sumber : UNS-FMIPA Prog. DIII Ilmu Komputer-M.3104045-2007
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Laporan Tugas Akhir (D III)
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Winarno, S.Si
2. Dra. Diari Indriati, M.Si
Penguji :
Catatan Umum : 6050/2007
Fakultas : Fak. MIPA
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.