Penulis Utama : Gunawan Wibisono
NIM / NIP : S251608013
×

Penelitian ini mengenai pengaruh penggunaan situs website dan media sosial Good News From Indonesia terhadap perilaku nasionalisme. Penggunaan situs website dan media sosial GNFI yang terdiri dari frekuensi penggunaan, perilaku mengakses, dan merespon isi konten. Konsep perilaku nasionalisme terdiri dari menjaga keberagaman bangsa, menjaga ketahanan bangsa, perilaku mencintai tanah air, membantu patriotisme, mendukung bela negara, mengamalkan pancasila, mentaati UUD 1945, menjaga NKRI dan merawat Bhinneka Tunggal Ika. Hipotesis penelitian adalah (1) seberapa besar pengaruh penggunaan situs website GNFI terhadap perilaku nasionalisme; (2) seberapa besar pengaruh penggunaan media sosial GNFI terhadap perilaku nasionalisme; dan (3) seberapa besar pengaruh penggunaan situs website dan media sosial GNFI terhadap perilaku nasionalisme. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda. Sampel penelitian ini sebanyak 270 responden dari jumlah populasi 175.000 yang terdiri dari pengguna situs website dan media sosial Good News From Indonesia. Penelitian ini menggunakan taraf kesalahan 10?rdasarkan tabel sampling dari Isaac dan Michel. Pengumpulan data dilakukan secara online melalui media sosial instagram kepada para pengguna situs website dan media sosial GNFI. Hasil penelitian menjawab tiga hipotesis. (1) Pada variabel penggunaan situs website GNFI (X1), didapatkan nilai t hitung < nilai> 1,28580) dengan signifikansi < 0> nilai t tabel (5,982 > 1,28580) dengan tingkat signifikansi < 0 xss=removed xss=removed> F tabel (45,775> 2,33) dengan signifikansi < 0>Kata Kunci: Media Baru, Media Sosial, Nasionalisme, Website. 

×
Penulis Utama : Gunawan Wibisono
Penulis Tambahan : -
NIM / NIP : S251608013
Tahun : 2018
Judul : Pengaruh Penggunaan Situs Website dan Media Sosial ‘Good News From Indonesia’ Terhadap Perilaku Nasionalisme di Kalangan Pengguna Situs ‘Good News From Indonesia’ di Indonesia
Edisi :
Imprint : Surakarta - FISIP - 2018
Program Studi : S-2 Sosiologi
Kolasi :
Sumber : UNS-FISIP Program Studi Sosiologi -S251608013 -2018
Kata Kunci :
Jenis Dokumen : Tesis
ISSN :
ISBN :
Link DOI / Jurnal : -
Status : Public
Pembimbing : 1. Dr. Ahmad Zuber, DEA
2. Dr. Bagus Haryono, M.Si
Penguji :
Catatan Umum : Lamp unpublish
Fakultas : Fak. ISIP
×
File : Harus menjadi member dan login terlebih dahulu untuk bisa download.